Page 44 - Kelas_05_SD_Tematik_1_Benda-benda_di_Lingkungan_Sekitar_Guru_Neat
P. 44

Subtema 1:
                 3                                             Wujud Benda dan Cirinya












           Tujuan Pembelajaran


           •  Dengan eksplorasi, siswa mengidentifikasi kebutuhan anggota keluarga dan membuat
               daftar asal barang dengan cermat dan teliti.
           •  Dengan diskusi, siswa membuat daftar barang kebutuhan yang berasal dari daerah
               lain secara demokratis dan komunikatif.

           •  Dengan studi pustaka, siswa menemukan informasi berkaitan dengan  dan perubahan-
               perubahan alam yang disebabkan perilaku manusia.

           •  Dengan membaca, siswa menemukan contoh perubahan alam yang diakibatkan
               karena perilaku manusia.

           •  Dengan berlatih, siswa melakukan perkalian dalam bentuk pecahan.


           Media/ Alat Bantu Belajar


           Buku, gambar, teks, kertas berpetak, ketas hvs

           Kegiatan Pembelajaran


            Langkah-Langkah Pembelajaran:                                       Pembelajaran

                                                                                             Tahukah  kamu  bahwa  selain
           •  Pada awal pembelajaran, guru menstimulus ide,                                 sebagai makhluk individu, manusia
                                                                                            juga  sebagai  makhluk  sosial.
                                                                                            Artinya,  manusia  membutuhkan
                                                                                            orang  lain  untuk  memenuhi
                                                                                            kebutuhan hidupnya.
               gagasan, dan motivasi siswa dengan memberikan                                Coba sebutkan kebutuhan sehari-
                                                                                            harimu yang memerlukan bantuan
                                                                                            atau campur tangan orang lain:
               narasi keterkaitan air dengan kebersihan. Kemudian                           ...........................................................
                                                                                Hari ini merupakan hari yang menyedihkan bagi Lani dan seluruh warga kampung.
               dilanjutkan dengan meminta siswa menyebutkan                     Setelah  dilanda  hujan  deras  beberapa  hari,  kampung  Lani  kebanjiran.  Tinggi  air
                                                                                yang menggenangi kampung Lani lebih dari 1 meter.
                                                                                Peralatan  dan  perlengkapan  sekolah  Lani  pun  ikut  terendam  banjir.  Begitu  juga
                                                                                dengan peralatan dan perlengkapan hidup warga yang lain. Bahkan ada beberapa
               kebutuhan sehari-harinya yang membutuhkan                        rumah yang roboh diterjang banjir.
                                                                                Semua warga kampung pun tidak bisa beraktivitas seperti biasa. Jangankan untuk
                                                                                saling memenuhi kebutuhan antarsesama warga, mereka pun mengalami kesulitan
               bantuan atau campur tangan orang lain.                           untuk memenuhi kebutuhannya sendiri.
                                                                                  Eksplorasi

                                                                                 Kebutuhan  dibedakan  menjadi  3  jenis  sebagai
                                                                                 berikut.
           •  Setelah semua siswa memberikan jawaban, guru                      1.   Primer:  kebutuhan  yang  pokok,  misalnya
                                                                                 makanan, pakaian, dan tempat tinggal.
                                                                                2.   Sekunder:  kebutuhan  tambahan,  misalnya
                                                                                 hiburan, dan rekreasi.
               mengkonfimasi  jawaban-jawaban siswa.                            3.   Tersier: kebutuhan untuk memenuhi kepuasan
                                                                                 yang berupa kemewahan, seperti mobil.
           •  Gunakan  jawaban-jawaban  siswa  sebagai                         26  Buku Siswa SD/MI Kelas V
               pengetahuan awal untuk melakukan kegiatan-
               kegiatan pembelajaran berikutnya.
              Catatan :
             •  Berikan umpan balik di sepanjang proses kegiatan, terutama bagi tumbuh dan
                 berkembangnya keterampilan mengemukakan pendapat.



               36    Buku Guru Kelas V SD/MI
   39   40   41   42   43   44   45   46   47   48   49