Page 66 - Buku Ajar Pengantar Dasar Matematika (Penulis: Sari Herlina, M.Pd dan Ahmad Zamsuri, M.Kom)
P. 66

Jawab :
                     R  tidak  ekivalen,  R  reflektif  dan  transitif  tetapi  tidak
                     simetris karena ada (  ,   ) ∈    tetapi (  ,   ) ∉   .
                  4.  Relasi R = {(1, 1), (1, 2), (1, 3), (2, 1), (2, 2), (2, 3) , (3,
                     1), (3, 2), (3, 3)} pada A = {1, 2, 3}. Tentukanlah apakah
                     relasi R tersebut merupakan relasi ekivalen?
                     Jawab:
                     Relasi  R  ini  adalah  refleksif  sebab  (1,1),  (2,2),  (3,3)
                     adalah anggota dari relasi tsb. Relasi ini juga simetrik
                     sebab berisi (1,2), dan (2,1), (1,3) dan (3,1); (2,3) dan
                     (3,2) yaitu untuk setiap (  ,   ) ∈ R, (  ,   ) juga berada
                     dalam R , untuk (2,3) dan (3,1) unsur (2,1) ∈ R yaitu
                     untuk setiap (  ,   ) dan (  ,   ) ∈ R, (  ,   ) ∈ R. Jadi, relasi
                     ini adalah relasi ekuivalen.

                  4.  Komposisi Relasi

                      Misalkan R adalah relasi dari himpunan A ke himpunan
                  dan  T  adalah  relasi  dari  himpunan  B  ke  himpunan  C.
                  Komposisi R dan T, dinotasikan dengan R ο T, adalah relasi
                  dari A ke C yang didefinisikan oleh :           = {(  ,   ) |     ∈
                     ,     ∈            dan ∀     ∈         ℎ           (  ,   ) ∈
                             (  ,   ) ∈     }.
                      Contoh komposisi relasi

                      Misalkan      = {  ,   ,   },      = {1, 3, 5, 7}  dan      =
                       {  ,   ,   }
                      •  Relasi dari A ke B didefinisikan oleh :
                             = {(  , 1), (  , 5), (  , 3), (  , 1), (  , 7)}
                      •  Relasi dari B ke C didefisikan oleh :
                             = {(1,   ), (1,   ), (3,   ), (5,   ), (7,   )}



                             Buku Ajar Pengantar Dasar Matematika   62
   61   62   63   64   65   66   67   68   69   70   71