Page 128 - HOPE HARMONY & HUMANITY
P. 128

HOPE
                                      Harmony & Humanity
                                 Merakit Harapan dalam Bingkai Harmoni dan Kemanusiaan



















                                                                            FOTO: KORPOLKAM





                  Kebijakan PSBB membatasi mobilitas masyarakat. Petugas Kepolisian memberhentikan
                  kendaraan yang melintas di perbatasan wilayah Tangerang-Jakarta. Jakarta, Kamis,
                  9 April 2020.
                     Daerah yang bersangkutan untuk memenuhi sejumlah
                     persyaratan dalam pengajuan permohonan. Salah satunya
                     adalah penyusunan data pendukung yang membutuhkan
                     kajian mendalam dari epidemiolog. Tidak sampai di situ,
                     setelah sejumlah  persyaratan terpenuhi, permohonan
                     tersebut pun perlu dikaji ulang oleh Pemerintah Pusat,
                     dan wajib mendapatkan ‘restu’ dari Menteri Kesehatan.
                     Alur yang panjang dan berbelit tentunya memperlambat
                     aksi penanganan COVID-19 di daerah. Pemerintah Pusat
                     perlu  melakukan  deregulasi  agar  Pemerintah  Daerah
                     dapat  bergerak  lebih  cepat,  efektif,  dan  efisien  dalam
                     mengendalikan pandemi.

                           Kedua, penerapan kebijakan yang reaktif dan terus
                     menerus berubah antara PSBB, PSBB Transisi, dan PSBB




                                             112
   123   124   125   126   127   128   129   130   131   132   133