Page 48 - MAJALAH 123
P. 48
dan sebagainya,” kisah nya.
Untuk pendidikan akademis, Riefky
memilih jurusan komunikasi massa.
Saat itu ia melihat jurusan ini masih
sepi peminat, padahal se iring de-
ngan kemajuan zaman dan perkem-
bangan teknologi, dunia komunikasi
pun semakin berkembang. Tahun
1994 ia mampu menye lesaikan ku-
liah dengan target yang ditentukan
sang bunda.
Lepas dari bangku kuliah sejatinya
ia ditawari untuk menjadi anggota
TNI dan bergabung dalam Kopassus
(Korps Pasukan Khusus ). Namun ia
lebih memilih menerapkan seluruh
ilmu yang dimilikinya itu ke dalam
dunia usaha.
Sementara sang ayah, Teuku Syahrul
Mudadalam mulai terjun ke pang-
gung politik tanah air lewat bendera
partai berlambang pohon beringin.
48 PARLEMENTARIA EDISI 123 TH. XLV, 2015

