Page 175 - seni tari_BG_KLS_I_Rev
P. 175

1. Menyetel: Pemberian
                                                          rangsangan
                                                     Bergerak dengan bebas     2. Mencari tahu dan
                                                                              Memilah: Pernyataan/
                              7. ReŖerèi da arèi:                             ideöiŕraèi Šaèaxah
                              Menarik Kesimpulan                              serta pengumpulan dan
                               Meragakan gerak                                  pengolahan data
                               tari dengan etika                             Mengamati gerak sehari-
                                                          Sumatif:              hari dan gerak tari
                                                    Membedakan antara gerak
                                                    sehari-hari dan gerak tari
                                                    serta meragakan gerak tari
                              6. Melangkah lebih         dengan etika           3. Melangkah lebih
                               jauh: Pembuktian                                  jauh: Pembuktian
                              Membuat gerak tari                                 Eksplorasi gerak
                                 sederhana                                           tubuh


                                          5. Mencari tahu dan       4. ReŖerèi da arèi:
                                         Memilah: Pernyataan/       Menarik Kesimpulan
                                         ideöiŕraèi Šaèaxah        Menyimpulkan dan
                                        serta pengumpulan dan         menyampaikan
                                           pengolahan data           hasil pengamatan
                                         Mendiskusikan etika
                                        penampil dan penonton

                                Gambar 2.2 Proses Inkuiri dalam Alur Kegiatan Pembelajaran Bab 2

                      Selanjutnya, penjabaran secara rinci dalam setiap langkah inkuiri ini ada dalam
                  tabel alur pembelajaran bab 2 berikut.

                                        Tabel 2.2 Alur Kegiatan Pembelajaran Bab 2


                   Tujuan            1.6  [Mengalami] Mampu membedakan gerak tari dan gerak sehari-
                   Pembelajaran          hari

                                     1.7  [Mereleksikan] Mampu membuat kesimpulan perbedaan gerak
                                         tari dengan gerak sehari-hari,
                      Prosedur          Strategi     Kemampuan        Durasi       Penilaian     Proil
                    Pembelajaran     Pembelajaran       Fondasi        yang                      Pelajar
                                                                    disarankan                 Pancasila

                   1   Bergerak      Discovery       •  Motorik        2 x 35    Assessment    Kreatif
                       dengan        learning        •   Kognitif                for learning:
                       bebas         Menyetel        •   Emosi                   Asesmen
                                     (tuning in):                                Awal
                                     Pemberian
                                     rangsangan.

                   2   Mengamati     Discovery       •   Kognitif      4 x 35    Assessment    Bernalar
                       gerak         learning        •   Sosial dan              as learning   kritis
                       sehari-hari   Mencari tahu       bahasa                                 Bergotong
                       dan gerak     (inding out):    •   Belajar                              royong
                       tari                             positif
                                                     •   Emosi



                                                                                        Bab II | Gerak Tari  153
   170   171   172   173   174   175   176   177   178   179   180