Page 24 - Pendidikan Pancasila SMP Kelas VII
P. 24

dalam sidang BPUPK adalah “Apakah dasar dari negara yang akan kita
                     Smart Learning           bentuk itu?”. Untuk menanggapi pidato Radjiman Wedyodiningrat tersebut,
                                              anggota-anggota BPUPK lainnya kemudian mengemukakan pandangan-
                 Informasi mengenai daftar ang-  nya. Terdapat banyak anggota BPUPK yang mengemukakan pandangan-
                 gota BPUPK dapat kalian pindai   nya mengenai dasar negara Indonesia. Dari pandangan-pandangan yang
                 melalui QR Code berikut.     dikemukakan, terdapat beberapa hal yang berkaitan dengan nilai-nilai
                                              Pancasila. Pandangan-pandangan para tokoh BPUPK yang berkaitan
                                              dengan nilai-nilai Pancasila adalah sebagai berikut.
                                              a.  Mengenai pentingnya nilai ketuhanan sebagai fundamen kenegaraan
                                                  dikemukakan oleh Mohammad Yamin, Wiranatakusuma, Surio, Susanto
                                                  Tirtoprodjo, Dasaad, Agus Salim, Abdulrachim Pratalykrama, Abdul
                    Sumber: https://bit.ly/497O4Uy
                    Sumber asli: https://bit.ly/409LyZY  Kadir, K.H. Sanusi, Ki Bagus Hadikusumo, Supomo, dan Mohammad
                 Jawablah pertanyaan berikut      Hatta.
                 berdasarkan QR Code.         b.  Mengenai pentingnya nilai kemanusiaan dikemukakan oleh Radjiman
                 1.   Berapa  jumlah  anggota     Wedyodiningrat, Mohammad Yamin, Wiratanakusuma, Wurjaningrat,
                     BPUPK?
                 2.   Sebutkan anggota BPUPK      Susanto Tirtoprodjo, Wongsonagoro, Supomo, Liem Koen Hian, dan
                     yang berasal dari Indone-    Ki Bagus Hadikusumo.
                     sia!                     c.  Pentingnya nilai persatuan dikemukakan oleh Mohammad Yamin,
                 3.   Sebutkan anggota BPUPK      Sosrodiningrat, Wiranatakusuma, Wurjaningrat, Surio dan Susanto
                     yang berasal dari Jepang!
                                                  Tirtoprodjo, Abdulrachim Pratalykrama dan Sukiman, Abdul Kadir,
                                                  Supomo, Dahler, serta Ki Bagus Hadi Kusumo.

                                              d.  Pentingnya nilai demokrasi permusyawaratan dikemukakan antara
                                                  lain oleh Mohammad Yamin, Wurjaningrat, Susanto Tirtoprodjo,
                                                  Abdulrachim Pratalykrama, Ki Bagus Hadikusumo, dan Supomo.
                                              e.  Pentingnya nilai keadilan atau kesejahteraan sosial dikemukakan oleh
                                                  Mohammad Yamin, Surio, Abdulrachim Pratalykrama, Abdul Kadir,
                                                  Supomo, dan Ki Bagus Hadikusumo.
















                     Tugas 1.5


                 Carilah  informasi  mengenai
                 hasil dari sidang pertama dan        Sumber: https://bit.ly/409YIq4, https://bit.ly/45IPbHm
                 kedua  BPUPK.  Kalian  dapat      Gambar 1.6 Raden Pandji Suroso (kiri) dan Ki Bagus Hadikusumo (kanan)
                 mencarinya di buku atau inter-
                 net. Presentasikan hasilnya di   Berbagai pendapat atau prinsip-prinsip mengenai fundamen kenegaraan
                 depan kelas secara bergantian   yang dikemukakan oleh para anggota BPUPK tersebut ternyata belum ada
                 dengan siswa lainnya.
                                              yang merumuskan secara sistematis dan menyeluruh sebagai suatu dasar



                10    Pendidikan Pancasila SMP/MTs Kelas VII
   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29