Page 81 - Bahan Ajar Herlina Batan
P. 81

Pertemuan 2



                           A.  Tujuan pembelajaran


                               1.  Melakukan bentuk latihan teknik tolakan lompat jauh

                                   dengan teknikyang baik.

                               2.  Mempratekkan latihan lompat jauh gaya berjalan  di
                                   udara dengan baik dan benar.



                           B.  Kegiatan pembelajaran

                        Kegitan 8


                               Kombinasi  keterampilan  teknik  dasar  lompat  jauh  gaya

                        jalan  di  udara  (awalan,  tumpuan,  melayang,  di  udara  dan
                        mendarat) lompat jauh bertujuan untuk mencapai lompatan yang

                        sejau-jauhnya.


                           A.  Pembelajaran  Variasi  Keterampilan  Gerak  Melangkah,
                               Menolak Dan Mendarat.

                               1.  Teknik dasar awalan dan menolak melalui atas box

                                   a.  Menolak  melalui  atas  box  dan  mendarat
                                      menggunakan  satu  kaki,  dilanjutkan  dengan  dua

                                      kaki.
                                   b.  Setelah  melakukan  gerakan,  berpindah  tempat

                                      (posisi)







                                                                                     76
                                 Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Jasmani
   76   77   78   79   80   81   82   83   84   85   86