Page 165 - RBDCNeat
P. 165
untuk siaran pukul 19.30 sampai 21.00 dalam acara 3H (Hari-
ku, Hari-mu, Hari kita semua). Waktu itu aku diundang oleh
MQFM untuk menjadi bintang tamu dalam acara tersebut.
“Ya Allah... Berkahilah langkah hambamu ini. Berilah
hamba kemudahan saat siaran nanti.”
2. Indahnya Persahabatan dalam Bingkai
Islam
agi itu, aku sedang beristirahat di rumah sambil
mendengarkang siaran radio keAkungan, radion MQFM.
PTiba-tiba terdengar HP-ku berbunyi. Ternyata ada sms
dari Bu Yuyu, salah satu Sahabat MQ.
“Dini, insya Allah tanggal 28 oktober, hari Ahad, kami
berencana untuk silaturahmi ke rumah Ibu Agus di Garut. Apa
Roda Berputar dalam Cahaya | 129