Page 50 - BUKU ALJABAR METODE GAUS & GAUS JORDAN PTI_2A
P. 50

ALJABAR                                   METODE GAUS & GAUS JORDAN

                                         tt




                  No. 8

                           Soal Oftapiya

                                Di sebuah toko buah, ada tiga jenis buah: apel, mangga, dan

                           jeruk.  Harga  per  kilogram  dari  masing-masing  buah  tersebut

                           berbeda-beda setiap harinya. Seorang pelanggan membeli 2 kg apel,

                           3 kg mangga, dan 1 kg jeruk pada hari Senin dan harus membayar

                           Rp100.000.Keesokan harinya, pelanggan lain membeli 1 kg apel, 2

                           kg mangga, dan 2 kg jeruk dengan total harga Rp80.000. Pada hari

                           Rabu, pelanggan ketiga membeli 3 kg apel, 1 kg mangga, dan 3 kg

                           jeruk  dengan  total  harga  Rp120.000.Berapa  harga  per  kilogram

                           masing-masing buah pada hari senin, selasa, rabu?


                  Jawaban:
                           Diketahui:


                           •  Hari  senin  :  2kg  apel,  3kg  mangga,  dan  1kg  jeruk  dan  harus

                               membayar 100.000

                           •  Hari selasa : 1kg apel, 2kg mangga, 2kg jeruk dan yang harus di

                               bayar 80.000

                           •  Hari rabu : 3kg apel, 1kg mangga, 3kg jeruk dengan total harga

                               120.000



                           •  x         : Harga perkilo apel

                           •  y         : Harga perkilo mangga

                           •  z         : Harga perkilo jerukMaka, sistem persamaannya adalah:

                                  2   + 3   +    = 100
                               {     + 2y  +  2z  =  80

                                 3x  +  y  +  3z  =  120




                                                               45



       PTI 2A
   45   46   47   48   49   50   51   52   53   54   55