Page 36 - Modul_Dian Franssischa Kusumaningsih_B19 (15)
P. 36

Perkembangan  fisik  atau  jasmani  antarpeserta  didik  sangatlah
                                  berbeda, sekalipun peserta didik usia dan kondisi ekonomi yang relatif

                                  sama. Pertumbuhan peserta didik berbeda ras menunjukkan perbedaan
                                  yang  menyolong  yang  mana  disebabkan  karena  perbedaan  gizi,

                                  lingkungan,  perlakuan  orang  tua  terhadap  anak,  kebiasan  hidup,  dan

                                  lainnya.
                                         Perkembangan motorik pada fase atau usia sekolah dasar (7-12

                                  tahun) akan ditandai dengan adanya gerak atau aktivitas motorik yang
                                  lincah.  Oleh  karena  itu,  usia  ini  merupakan  masa  yang  ideal  untuk

                                  belajar  keterampilan  yang  berhubungan  dengan  motorik,  baik  halus

                                  maupun kasar, seperti yang dikemukakan para tabel di bawah :

                                            Motorik Halus                     Motorik Kasar

                                    Menulis                           Baris-berbaris

                                                                      Seni  bela  diri  (seperti  pencak
                                    Menggambar atau melukis
                                                                      silat dan karate

                                    Mengetik atau komputer            Senam

                                    Merupa  atau  seperti  membuat
                                                                      Berenang
                                    kerajinan dari tanah liat

                                    Menjahit                          Atletik

                                    Membuat kerajinan dari kertas     Main sepak bola



                                         Perkembangan  motorik  seiring  dengan  perkembangan  fisiknya

                                  yang  beranjang  matang  maka  perkembangan  motorik  peserta  didik

                                  sudah  terkoordinasi  dengan  baik.  Sesuai  dengan  perkembangan  fisik
                                  (motorik) maka di kelas-kelas permulaan sangat tepat diajarkan hal-hal

                                  berikut :
                                  1)  Dasar-dasar keterampilan untuk menulis dan menggambar.

                                  2)  Keterampilan dalam mempergunakan alat-alat olahraga.
                                  3)  Gerakan-gerakan untuk meloncat, berlari, berenang, dsb.






                                                                                                    29



   Pemahaman Perkembangan Karakteristik pada Peserta Didik
   31   32   33   34   35   36   37   38   39   40   41