Page 100 - ASPPUK_FellowshipJurnalistik
P. 100

pemangku  kepentingan  sangat  penting  pembuatan,  dan  peredaran  kosmetik
            untuk  menciptakan ekosistem guna ulang  terhadap            fasilitas   kosmetik.   Kategori
            yang masif. Perubahan besar-besaran ini  kosmetik  isi  ulang  yang  tertuang  dalam
            membutuhkan  keterlibatan dan komitmen  aturan itu meliputi sabun mandi (cair), sabun
            semua pemangku kepentingan. Pemerintah  cuci tangan (cair), sampo, dan kondisioner.
            sebagai regulator, produsen, pengecer dan
            perusahaan lain sebagai sektor bisnis, serta     Upaya tersebut juga sejalan dengan aturan
            masyarakat sebagai konsumen,” ungkapnya.         Permen LHK No  75  Tahun 2019  untuk































            Direktur Dietplastik Indonesia, Tiza Mafira hadir di side event Intergovernmental Negotiating Committee (INC-2) di Paris

                                                             mendukung  implementasi guna ulang
            Aturan Guna Ulang Makin                          di  Indonesia.  Sejak tahun 2022,  KLHK

            Terlihat                                         juga cukup  intensif dengan BPOM  untuk
                                                             menerapkan aturan tersebut.
            Saat ini, beberapa aturan pemerintah yang
            mendukung  guna  ulang untuk  menjadi            “Dalam  berbagai kesempatan,  kami  juga
            mandat dalam pengurangan sampah makin            terlibat dalam diskusi terkait implementasi
            terlihat. Tahun lalu, Badan Pengawas Obat        sistem isi ulang di Indonesia. Saat ini, kami
            dan Makanan (BPOM) resmi mengeluarkan            juga tengah  mendorong  penyusunan  SNI
            peraturan  terkait sistem isi  ulang untuk       Guna  Ulang untuk  memfasilitasi  model
            produk  kosmetik.  Regulasi ini sejalan          bisnis isi ulang ini termasuk terlibat dalam
            dengan upaya pengurangan penggunaan              beberapa diskusi  penyusunan  SOP isi
            plastik di hulu.                                 ulang,” kata Direktur Pengurangan Sampah
                                                             KLHK, Vinda Damayanti.
            Aturan itu tertuang dalam Peraturan BPOM
            Nomor 12 Tahun 2023 Tentang Pengawasan
            Pembuatan dan Peredaran Kosmetik. Dalam          Suara Aktivis Perempuan
            hal ini, BPOM memiliki tugas pengawasan,


            100          Fellowship Jurnalistik Perempuan, Bisnis Berkelanjutan dan Perubahan Iklim
   95   96   97   98   99   100   101   102   103   104   105