Page 96 - ASPPUK_FellowshipJurnalistik
P. 96
masyarakat saat ini. Beruntungnya, sang ibu Perempuan Kena Dampak
mengajarinya untuk cuek.
Stereotip
Ibu-ibu komunitas bank sampah ikut terlibat dalam mendorong gerakan guna ulang dengan menjual produk Alner. Sumber:
Alner
“Dari keluarga inti tidak pernah ada
omongan seperti itu, apalagi mama aku Namun, tidak menutup kemungkinan
selalu cuek dengan omongan tetangga yang permasalahan seperti stigma dan stereotip
ngomong ‘ngapain sekolah jauh-jauh’ buat mengenai perempuan, masih banyak
aku. Jadi aku juga cuek aja sama omongan pebisnis perempuan rasakan. Hal itu
itu. Mama aku itu sangat mendukungku menjadi sebuah tantangan bagi mereka.
untuk sekolah tinggi. Terus soal ‘eh cewek Berdasarkan laporan survei tentang
kok belum nikah’ misalnya, terus nenekku ‘Stereotip Gender dan Dampaknya terhadap
minta punya cucu haha,” tuturnya. Perempuan Pengusaha’ oleh Cherie Blair
Foundation for Women, 70% perempuan
Meskipun mengiris hatinya, tapi omongan
itu Kumala terima dengan bijak. Menurutnya, pengusaha terkena dampak stereotip.
tak perlu memperpanjang masalah, tetapi ia Perempuan pengusaha yang tersurvei
harus menyadari bahwa itu adalah pemikiran mengatakan bahwa stereotip gender
yang keliru. berdampak negatif terhadap pekerjaan
mereka sebagai pengusaha. Lebih dari enam
“Menyeleksi orang-orang yang terus
berkomentar itu penting, supaya hati dari sepuluh responden (61%) percaya
tenang dan bisa terkelilingi oleh orang- bahwa stereotip gender berdampak pada
orang suportif saja,” ujarnya. pertumbuhan bisnis mereka. Kemudian,
hampir setengahnya (49%) mengatakan
stereotip gender berdampak pada
96 Fellowship Jurnalistik Perempuan, Bisnis Berkelanjutan dan Perubahan Iklim