Page 45 - Seni_Teater_BG_KLS_IV_Rev
P. 45

Mengekspresikan Frasa                                 Menebak Ekspresi
                         Skor                                    Gerak Tubuh
                                    ke dalam Pantomim                                    Pantomim Teman
                         Skor 2   Peserta didik             Peserta didik tidak       Peserta didik dapat

                                  tidak mampu               mampu menggerakkan        menebak 1 ekspresi
                                  mengekspresikan emosi     tubuh dalam               pantomim teman.
                                  dan ekspresi wajah        menggambarkan frasa,
                                  sesuai frasa, tetapi masih  tetapi masih berani
                                  berani tampil.            tampil.

                         Skor 1   Peserta didik             Peserta didik tidak       Peserta didik tidak
                                  tidak mampu               mampu menggerakkan        dapat menebak ekspresi
                                  mengekspresikan emosi     tubuh dalam               pantomim teman.
                                  dan ekspresi wajah        menggambarkan frasa
                                  sesuai frasa, serta tidak   dan tidak berani tampil.

                                  berani tampil.



                      3.  Kegiatan Pembelajaran Alternatif


                      Apabila peserta didik kesulitan berlatih meniru gerak tubuh binatang, Sahabat Guru

                      dapat memberi kesempatan terlebih dahulu kepada peserta didik untuk berjalan-jalan
                      ke taman kota atau kebun binatang. Berilah waktu yang cukup kepada peserta didik
                      untuk mengamati gerak tubuh binatang yang ditemuinya, lalu mendokumentasikannya
                      dalam bentuk video. Setelah itu, Sahabat Guru dapat mengarahkan peserta didik

                      untuk kembali ke kegiatan inti.





                                                           Kegiatan 3

                                                           Mendongeng


                       Tujuan kegiatan         :  Peserta didik mengidentiikasi inti cerita dan peran yang
                                                  berbeda dalam sebuah naskah.

                       Elemen                  :  Mengalami dan mencipta
                       Alokasi waktu           :  6 × 35 menit













                                                                                           n
                                                                                            P
                                                                                               r
                                                                                              e
                                                                                         da
                                                                                    t
                                                                                   a
                                                                                     a
                                                                                       g
                                                                                      n
                                                                                               i
                                                                                                      l
                                                                                                     A
                                                                                                       a
                                                                                                             3
                                                                                                              3

                                                                                                 t
                                                                                                s
                                                                                                  i
                                                                                                    a
                                                                                                  w
                                                                    e
                                                                   B
                                                                     r
                                                                       a
                                                                      m

                                                             B
                                                             Bab I  Bermain Peran Binatang dan Peristiwa Alamm    33
                                                              a

                                                               b I
                                                                         i

                                                                               n
                                                                                B
                                                                                  n
                                                                                 i
                                                                              a

                                                                         n
                                                                           P
                                                                             r
                                                                            e
   40   41   42   43   44   45   46   47   48   49   50