Page 159 - Bahasa_Indonesia_BG_KLS_IV_Rev
P. 159
3. Penilaian Formatif II: Menulis
Tabel 4.4 Instrumen Penilaian untuk Menulis Ide Pokok dan Ide Pendukung
Hasil Pengamatan
No. Nama
4 3 2 1
Keterangan:
Skor 4 : mampu menuliskan ide pokok dan ide pendukung dari semua paragraf dengan
tepat
Skor 3 : mampu menuliskan ide pokok dan ide pendukung dari 3—4 paragraf dengan
tepat
Skor 2 : mampu menuliskan ide pokok dan ide pendukung dari 1—2 paragraf dengan
tepat
Skor 1 : belum mampu menuliskan ide pokok dan ide pendukung
4. Penilaian Formatif III: Berdiskusi
Tabel 4.5 Instrumen Penilaian untuk Berdiskusi dengan
Suara yang Jelas dan Intonasi yang Tepat
Hasil Pengamatan
No. Nama
4 3 2 1
Keterangan:
Skor 4 : mampu berbicara menyampaikan pendapat sesuai panduan pertanyaan diskusi
dengan suara yang jelas dan intonasi yang tepat sehingga informasi yang
disampaikan mudah dipahami
Skor 3 : mampu berbicara menyampaikan pendapat sesuai panduan pertanyaan diskusi
dengan suara yang kurang jelas dan intonasi yang tepat sehingga informasi
yang disampaikan sulit dipahami
Skor 2 : mampu berbicara menyampaikan pendapat sesuai panduan pertanyaan diskusi
dengan suara yang kurang jelas dan intonasi yang datar sehingga informasi
yang disampaikan membingungkan
Skor 1 : belum mampu berbicara menyampaikan pendapat sesuai panduan pertanyaan
diskusi dengan suara yang jelas dan intonasi yang tepat
Panduan Khusus Bab IV Meliuk dan Menerjang 145