Page 135 - Bahasa_Indonesia_BG_KLS_IV_Rev
P. 135
Inspirasi Kegiatan Kesalahan Umum
Simulasi barter Menghindari simulasi
• Minta peserta didik bekerja berkelompok. atau permainan karena
Minta mereka mengeluarkan isi tasnya. Ajak tak ingin kehabisan
mereka melakukan simulasi barter di antara waktu.
anggota kelompok atau kelompok lain. Permainan sangat
Misalnya, dua penghapus ditukar dengan membantu pemahaman
satu tempat pensil. peserta didik, salah
satunya untuk memahami
Menciptakan alat tukar lain
• Ajak peserta didik berimajinasi, seandainya bacaan. Suasana gembira
hari ini tidak ada uang, alat tukar apa yang akan membuat peserta
hendak mereka ciptakan. didik antusias mengikuti
pembelajaran. Hal ini
berarti waktu yang
Kegiatan Perancah digunakan untuk bermain
Peserta didik yang kesulitan memahami konsep (tentu permainannya
barter akan terbantu dengan kegiatan simulasi
barter. Selanjutnya, peserta didik bisa diberi pun terencana) sangat
waktu lebih lama untuk memahami bacaan. bermanfaat bagi daya
belajar peserta didik.
kbbi.kemdikbud.go.id
KBBI
barter: n perdagangan dengan saling bertukar barang
pelatuk: n burung pemakan serangga yang membuat sarangnya pada kayu
yang dilubanginya (dengan jalan mematukinya); belatuk (picidae)
cemerlang: a ki bagus (baik) sekali (tentang hasil suatu pekerjaan dan
sebagainya); a cerdas (tentang otak)
BAB V | Bertukar atau Membayar | 127