Page 61 - OASE03
P. 61

KEGIATAN




          sudah disebutkan bahwa
          pembentukan Pos UKK di Sulawesi
          Selatan lebih banyak daripada
          Puskesmas. Di Kabupaten
          Sulawesi Selatan terdapat 328
          desa dan 44 kelurahan.  Ada 38
          puskesmas dan 27 kecamatan.
          Potensi daerah Kabupaten Bone :
          tanaman pangan dan hortikultura,
          perkebunan. Berdasarkan Badan
          Pusat Statistik (BPS) Kabupaten
          Bone angkatan kerja 40% jumlah
          penduduk. Jumlah ASN 10.000.
          52% pekerja dengan jumlah
          kerja > 35 jam dalam seminggu.
          Jumlah perusahaan 3.129.
          Jenis perusahaan terbanyak
          perdagangan dan industri (62%).
          Konsep kesehatan kerja yaitu
          upaya agar pekerja hidup sehat
          dan terbebas dari gangguan
          kesehatan serta pengaruh buruk.
          Upaya kesehatan kerja yang
          dilakukan meliputi :                                -   Pembentukan Pos UKK
          1.  Pembinaan kesehatan pekerja : pekerja formal dan   -   Pelatihan kader
             informal                                         -   SMD
                                                              -   Orientasi kesehatan kerja
          2.  Pelayanan kesehatan kerja : sistem pelayanan kesehatan
             kerja (Penyakit Akibat Kerja dan Kecelakaan Akibat Kerja)  -   Pendataan faktor risiko pada perusahaan
                                                              -   Pembuatan SK
          3.  Pengendalian faktor risiko kesehatan dan lingkungan   Jumlah Pos UKK di Kabupaten Bone ada 113. Jenis pekerjaan
             kerja, manajemen risiko dan pembinaan lingkungan kerja  meliputi petani, nelayan, rumput laut, pengrajin/anyaman,

          4.  Keselamatan dan Kesehatan Kerja, melalui program K3   batu bata, pertukangan/meubeul, penggilingan padi dan
             rumah sakit, K3 fasilitas pelayanan kesehatan dan K3   buruh tebang tebu, ojek gabah, tani sayur, gula merah,
             perkantoran                                      bengkel, pandai besi.

          Peran Dinas Kesehatan Kabupaten Bone :              Kegiatan webinar ditutup dengan post test dan Rencana
          -   Sosialisasi kesehatan kerja dan Pos UKK terhadap   Tindak Lanjut. Rencana Tindak Lanjut:
             pengelola kesehatan kerja                        1.  Setiap Puskesmas melakukan pemetaan dan identifikasi
          -   Mendorong Puskesmas untuk memberdayakan            kelompok pekerja informal yang berada di wilayah kerja
             masyarakat pekerja usaha sektor informal melalui    Puskesmas
             pembentukan Pos UKK                              2.  Menentukan prioritas kelompok pekerja informal yang
          -   Melakukan pembinaan Pos UKK bersama PKM            akan dibentuk Pos UKK
          Kegiatan yang telah dilaksanakan :
                                                              3.  Melaksanakan langkah pembentukan Pos UKK
          -   Pendataan
          -   Sosialisasi program dan lintas sektor           [SOA & IL]


                                                                                                            OASE
                                                                                       Edisi 03/Januari - Juni/2020  61
   56   57   58   59   60   61   62   63   64   65   66