Page 37 - WP 1 2022
P. 37
yang dapat dipercaya dan objektivitas auditor internal dalam
Foto
BPKP BABEL memahami permasalahan di penugasan yang membutuhkan
lapangan. Namun, kajian Dewina pemberian keyakinan, seperti
dalam BAPPENAS Working audit, evaluasi, dsb. Dalam
Papers menyebutkan bahwa penugasan yang sifatnya
20 kompetensi kecerdasan konsultasi, auditor internal
emosional menurut teori Goleman baru dinilai perlu lebih cerdas
dipersepsikan memiliki derajat secara emosional. Meski begitu,
urgensi tertentu dan empati Dewina menyepakati pentingnya
adalah kecerdasan emosional mempelajari kecerdasan
ternyata yang dinilai paling tidak emosional bagi auditor. Hal
penting. Komunikasi, kepercayaan ini utamanya agar dalam
dan kerja sama tim dinilai sebagai melaksanakan penugasan, auditor
kompetensi yang paling penting dapat menjaga etika perilaku,
untuk dimiliki auditor internal. mengatasi stres, dan lebih
Demikian, sebab dominasi empati terampil dalam berkomunikasi.
dikhawatirkan dapat mengaburkan
skeptisisme profesional dan Pandangan berbeda disampaikan
mengancam independensi serta oleh Hothi (2020) yang dilansir
Nomor 1 Tahun 2022 35