Page 275 - taiwan
P. 275
3. Setibanya di Mauritius setelah keluar dari Bandara Samsu Alang sudah
ditunggu oleh pihak Agency satu Orang Laki-laki, kemudian membawa
Samsu Alang ke dermaga, kemudian Samsu Alang disuruh oleh Pihak
Agency tersebut naik kapal Tug boat kemudian langsung membawa
Samsu Alang menuju Kapal Guan Wang berbendera Taiwan.
On arrival in Mauritius after leaving Samsu Alang Airport, one man
was waiting for the Agency, then took Samsu Alang to the dock, then
Samsu Alang was told by the Agency to board the Tug boat.boat then
immediately took Samsu Alang to the Taiwan-flagged Guan Wang
Ship.
4. Setelah tiba di kapal Guan Wang Samsu Alang langsung disambut oleh
mandor dan orang-orang dari indonesia yang sudah bekerja diatas
kapal tersebut, di atas kapal tersebut ada 18 orang ABK/AKP yang
berasal dari indonesia.
After arriving on the Guan Wang Samsu Alang ship, he was
immediately greeted by the foreman and people from Indonesia who
were already workingon on the ship, there were 18 crew
members/AKP on board the shipWhich from Indonesia.
5. Satu minggu di dermaga kapal mulai bergerak menuju tempat operasi
atau tempat menangkap ikan, untuk kondisi di atas kapal hampir
seperti perlengkapan kerja, makan dan minum hampir sama dengan
kapal yang pertama, jam kerja rata-rata 18 jam dengan istirahat 4
sampai 6 jam.
One week at the dock the ship begins to move towards the operation
or fishing area, the conditions on the ship are almost like work
equipment, eating and drinking are almost the same as the first ship, Commented [12]: (Possible) 10 Abusive working and
working hours average 18 hours withRest 4 to 6 hours. living conditions- Do we know for a fact that the food
was also as bad?
6. Jenis ikan yang ditangkap tuna, marlin, hiu dan ikan lainnya, di atas Commented [13]: 11 Excessive overtime
kapal sering terjadi kekerasan fisik yang dilakukan oleh Kapten
terhadap ABK indonesia, ABK indonesia akan dipukul jika melakukan
kesalahan.
The types of fish caught are tuna, marlin, sharks and other fish, and Commented [14]: What kinds of sharks? Was there
physical violence is often carried out on boatsCaptain against sharking finning?
Indonesian crew members, Indonesian crew members will be beaten
if they make mistakes. Commented [15]: 05 Physical violence
7. Setelah empat bulan berlayar kapal Guan Wang tempat Samsu Alang
bekerja bersandar di pelabuhan Mauritius, pada saat di pelabuhan
Samsu Alang kembali dipanggil oleh kapten, setelah bertemu dengan
kapten kapal, Kapten mengatakan akan memulangkan Samsu Alang ke
indonesia pada saat itu kapten tidak memberi tahu alasan kenapa
Samsu Alang dipulangkan sedangkan kontrak kerja baru berjalan
selama 4 bulan.
After four months of sailing the Guan Wang ship where Samsu Alang
worked was docked at the port of Mauritius, when at the port Samsu
Alang was called again by the captain, after meeting with the captain
of the ship, the captain said he would return Samsu Alang to
Indonesia at that time the captain did not tell him the reason why. Commented [16]: 02 Deception- the promised term
Samsu Alangreturned while the new work contract lasts for 4 months. wasn't met
8. Keesokan harinya Samsu Alang dijemput oleh kapal Tug boat kemudian