Page 321 - PDF Compressor
P. 321

misteri kenapa Ruly cinta matinya hanya kepada Denise. Keta-
                kutan  terbesarku  justru  jika  suatu  saat  Denise  bercerai  dan
                akhirnya melihat ada Ruly yang selama ini jatuh bangun cinta
                mati  kepada  dia  dan  Denise  terbuka  hatinya  and  they  live
                happily ever after. Itu dan kemungkinan bahwa ketololan hati-
                ku ini hanya akan merusak persahabatan kami kalau dia sam-
                pai tahu.
                  Untuk  yang  pertama,  aku  merasa  masih  aman  karena
                Denise sampai sekarang masih bersama suaminya dan mereka
                bahkan semakin mesra sejak kecelakaan itu. Dan untuk yang
                kedua… well, what can I say? Paling tidak, setelah Ruly men-
                ciumku dan aku mencium Ruly tadi malam—thanks to some
                weird cosmic thing happening in the universe—Ruly masih ada
                di sini bersamaku walaupun semuanya jadi canggung di antara
                kami. Paling tidak aku dan Ruly tidak seperti Joey yang sete-  319
                ngah mati menghindar dari Rachel setelah Rachel mengetahui
                perasaannya.
                  Mungkin  setelah  kedekatanku  dan  dia  tadi  malam,  Ruly
                akhirnya sadar aku ada dan Denise hanya sekadar perempuan
                yang pernah dia cintai dan tidak akan pernah dia miliki dan
                aku ada dan aku akhirnya memenangkan ini.
                  ”Hei, senang deh melihat kalian ramai-ramai lagi ke sini,”
                Denise menyambut ceria waktu aku, Ruly, dan Harris muncul
                di kamarnya.
                  ”Kemal  mana?”  tanya  Harris  setelah  dia  menunduk  dan
                mencium pipi Denise.
                  ”Lagi  ke  bawah  sebentar,  ada  barang  yang  ketinggalan  di
                mobil. Oh, hai, Rul,” sapa Denise waktu Ruly juga menunduk
                untuk mencium pipinya.
                  Okay, he’s just kissing her as friends, ini yang aku dengung-
                kan  di  kepalaku  waktu  aku  memeluk  Denise  setelah  Ruly,








        Isi-antologi.indd   319                                      7/29/2011   2:15:33 PM
   316   317   318   319   320   321   322   323   324   325   326