Page 14 - E-MODUL BERBASIS TPACK MAHARATUL ISTIMA'
P. 14

d.  Peta Konsep
                                     Tidak  hanya  tema  bacaan  yang  perlu  dieksplor  terlebih
                              dahulu  dalam  bentuk  poster.  Diperlukan  juga  gambaran  alur

                              pembelajaran  untuk  meningkatkan  istima’  siswa  secara  umum
                              yang  akan  dipelajari  yang  ditampilkan  dengan  memanfaatkan
                              aplikasi canva mind mapp.
                       3.  Bagian Isi
                          a.  Kosakata
                                     Untuk  meluruskan  pemahaman  siswa  terhadap  teks
                              bacaan,  diperlukan  makna  kosakata  yang  diperkirakan  masih

                              baru untuk siswa secara umum Kosakata diberikan dalam bentuk
                              arti langsung dalam bahasa Indonesia, tetapi melalui gambar dan
                              Audio yang telah disiapkan.
                          b.  Teks Bacaan
                                     Teks bacaan menghadirkan satu tema pada masing-masing
                              pelajaran.  Tema  yang  diangkat  bersifat  informatif,  terkini,  dan
                              memiliki nilai kebaikan. Teks bacaan ditampilkan dalam bentuk
                              paragraf.  Teks  bacaan  disertai  dengan  audio  dan  pertanyaan-

                              pertanyaan  berorientasi  pada  kemampuan  istima’  seputar
                              pemahaman terhadap teks bacaan tersebut.
                          c.  Kaldah
                                     Pada bagian ini, kaidah yang dipelajari pada pelajaran ini
                              dimunculkan.  Kaidah  ini  akan  membantu  dalam  menjawab
                              latihan-latihan.  Penyajian  kaidah  juga  dilakukan  melalui  video
                              youtube.

                          d.  Latihan
                                     Latihan disusun dengan mengikuti konsep evaluasi istima’
                              dan ditampilkan dalam bentuk yang bervariasi. Penyajian latihan
                              dengan menggunakan berbagai gambar yang menarik dan quiz
                              interaktif dengan memanfaatkan aplikasi flip pdf professional.
                          e.  Motivasi / Quotes
                                     Melibatkan  emosi  berupa  kata-kata  mutiara  diperlukan
                              dalam  memicu  semangat  untuk  terus  belajar  dan  berisi  nilai

                              kehidupan yang balk. Pada bagian ini, motivasi diberikan dengan
                              memanfaatkan  link  dan  aplikasi  OR4Office  yang  ketika  discan
                              mahasiswa akan terhubung pada halaman website.





                                                         ‌ ‌ ل
   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19