Page 118 - Modul Ajar Semester 2 DKK MPLB
P. 118

2. Laporan
                                                  Laporan      adalah    bentuk    penyajian
                                                  informasi  yang  sistematis  secara  tertulis
                                                  berkaitan  dengan  suatu  peristiwa,  ke-
                                                  majuan  suatu  pekerjaan,  atau  aktivitas
                                                  bisnis.  Laporan  merupakan  salah  satu
                                                  sumber  utama  manajemen  yang  digu-
                                                  nakan dalam pengambilan keputusan.

                                                  Format laporan terdiri dari bagian awal, isi
                                                  dan  bagian  akhir.  Bagian  awal  terdiri
                                                  darijudul, pengesahan, pengantar dadtar isi
                                                  Bagian isi berupa pendahuluan isi penutup.
                                                 Sedangkan  bagian  akhir  terdiri  dari  lam-
                            Gbr 3.17 Contoh Laporan
                             Sumber: Tri Sulistiowati   piran yang mendukung isi laporan tersebut.

                    3. Memo
                                                      Memo  atau  memorandum  adalah
                                                      catatan  untuk  membantu  memori/
                                                      ingatan yang ditulis secara singkat dan
                                                      tidak formal.

                                                      Kegunaan     memo      adalah    untuk
                                                      memberikan     instruksi   atau   men-
                                                      jelaskan prosedur dan tidak digunakan
                                                      untuk  kalangan  eksternal  departemen
                                                      /organisasi.

                           Gbr 3.18 Contoh memo
                           Sumber: Tri Sulistiowati

                    4. Manual Kantor
                                                Manual  kantor  pada  dasarnya  merupakan
                                                petunjuk kerja atau SOP terhadap proses kerja
                                                yang dilakukan di kantor atau organisasi. Jenis
                                                manual  kantor  pada  umumnya  berupa
                                                petunujuk  yang  dapat  berupa  gambar,  arah,
                                                atau interior dinding yang memberikan pesan
                                                non  verbal  dalam  sebuah  organisasi.  Contoh
                                                nya  petunjuk  penggunaan  ruang,  petunjuk
                                                arah tempat, slogan standar kerja yang ditulis
                                                pada  papan-papan  yang  dipasang  di  dinding
                                Gbr. 3.19 Pengumuman
                       Sumber : Tri Sulistiowati, 2021   lingkungan kantor


               Dasar-dasar Manajemen Perkantoran dan Layanan Bisnis                                            101
   113   114   115   116   117   118   119   120   121   122   123