Page 15 - BU LINA_BUKU MODUL STOIKIOMETRI.cdr
P. 15
Stoikiometri
o
Pada kondisi standar dimana suhu 0 C dan tekanan 1 atm, maka disebutlah
dengan keadaan STP. Dalam keadaan STP, 1 mol gas setara dengan 22,4 Liter.
Maka rumus yang bisa kamu gunakan yaitu:
n total = n × 22,4l
Untuk mengetahui jumlah mol suatu molekul, gunakan rumus persamaan
berikut ini:
volumegas
n
22,4
3) Konsep mol pada gas ideal
Gas ideal adalah kumpulan dari partikel-partikel suatu zat yang tidak
saling berinteraksi. Jarak antar partikelnya dari gas ideal ini pun cukup jauh dan
bergerak secara acak. Untuk lebih lengkapnya, kamu bisa membaca materi gas
ideal di sini ya! Nah, konsep mol pada kondisi gas ideal dapat dirumuskan
sebagai berikut:
PV n R T
PV
n
RT
Keterangan:
P = tekanan (atm)
V = volume (liter)
n = mol
R = tetapan gas ideal 0,08205 atm.l/mol.K
T = suhu (kelvin)
4) Konsep mol pada suhu dan tekanan sama
Pada kondisi suhu dan tekanan yang sama, kamu dapat menghitung mol
dengan menggunakan rumus sebagai berikut:
ngasA volumegasA
ngasB volume gasB
5) Konsep mol pada perbandingan koefisien
Pada suatu reaksi kimia, biasanya akan selalu muncul perbandingan
koefisien. Coba perhatikan contoh reaksi berikut:
2A + 3B → 5AB
Berdasarkan reaksi di atas, perbandingan koefisiennya adalah A : B : AB = 2 :
3 : 5. Konsep mol ini dihubungkan menjadi perbandingan mol sama dengan