Page 12 - BU LINA_BUKU MODUL STOIKIOMETRI.cdr
P. 12
Stoikiometri
Mengembangkan campuran, rumus empiris dan rumus rumus molekul, serta senyawa
dan Menghasilkan molekul, serta senyawa hidrat. hidrat.
Hasil Karya Guru mengarahkan peserta didik Peserta didik menyiapkan hasil
untuk mempersiapkan hasil karya karya.
sesuai dengan hasil diskusi
kelompok.
Guru meminta peserta didik untuk Peserta didik menyampaikan hasil
menyampaikan hasil diskusi diskusi kelompok di depan kelas
kelompok di depan kelas.
Guru meminta peserta didik lain Peserta didik lain memperhatikan
memperhatikan presentasi dari presentasi dari setiap kelompok
setiap kelompok dan mengajukan dan mengajukan pertanyaan jika
pertanyaan jika ada yang tidak ada yang tidak dimengeri dari hasil
dimengerti dari hasil yang yang disampaikan.
disampaikan.
Peserta didik menuliskan hasil
Guru meminta peserta didik untuk
diskusi/informasi tambahan dari
menuliskan hasil diskusi/informasi
tambahan dari kelompik lain. kelompik lain.
Fase 5 Guru membimbing peserta didik Peserta didik mengajukan 10
Menganalisis dan untuk mengajukan kesimpulan akhir kesimpulan akhir berdasarkan hasil menit
Mengevaluasi berdasarkan hasil penelusuran yang penelusuran yang telah dilakukan
Proses Pemecahan telah dilakukan dan mengkonstruksi dan mengkonstruksi pengetahuan
Masalah pengetahuan dari kegiatan yang dari kegiatan yang telah dilakukan.
telah dilakukan.
Penutup Guru menutup kegiatan dengan Peserta didik mencatat poin 5
menyampaikan penguatan. penting dari penguatan. menit
Guru menginformasikan materi yang Peserta didik menerima informasi
akan dipelajari selanjutnya. dari guru.
Guru menutup pelajaran dengan doa Peserta didik berdoa dan
dan salam. mengucapkan salam.
TOTAL WAKTU 90
menit