Page 10 - 370-baca-tafsir-bukan-terjemah
P. 10

berbeda-beda         tergantung        siapa       yang
    menerjemahkan.  Maka  ide  untuk  kembali
    kepada       Al-Quran       itu    menjadi       sangat
    dipertanyakan.

       Secara  teknis,  meskipun  penerjemahan  Al-
    Quran dilakukan oleh para ulama dan ahli tafsir,
    namun  tetap  saja  masalahnya  masih  banyak.
    Kendala-kendala  itu  menanti  di  tengah  jalan,
    antara lain :

       1.  Terbatasnya Ruang Penerjemahan

       2.  Terbatasnya Padanan Kata

       3.  Kendala Rasa Bahasa

       4.  Banyaknya Versi Penafsiran Para Ulama

       5.  Kurang Cermat




























                               10
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15