Page 34 - Annual Report 2023 Inspektorat II
P. 34

Inspektorat II KKP | Laporan Tahunan 2023

                                d)  Belum memahami proses migrasi perizinan melalui aplikasi e-PIT.
                             5)  Nakhoda     dan     pemilik    kapal
                                sebagian  besar  belum  mengetahui
                                tata cara penggunaan dan pengisian                  Kewajiban

                                pada  aplikasi  e-PIT  serta  masih                 Penggunaan Aplikasi e-
                                ditemukannya  kelemahan  pada                       PIT
                                aplikasi e-PIT dimaksud, yaitu:             Mengacu pada Surat Edaran Nomor
                                                                            B.1337/MEN-KP/XII/2022 tanggal 30
                                a)  Hanya  dapat  diakses  melalui          Desember 2022 yang mulai berlaku pada
                                    handphone berbasis Android,             tanggal 1 Januari 2023, bahwa kapal
                                b)  Surat    Perintah   Pembayaran          penangkap ikan dan pengangkut ikan harus
                                                                            menggunakan e-PIT untuk:
                                    (SPP) Pungutan Hasil Perikanan          a)  Pengajuan permohonan Standar Laik
                                    (PHP) tidak dapat di unduh,                 Operasi;
                                                                            b)  Pengajuan permohonan Persetujuan
                                c)  Belum        terdapat       menu
                                                                                Berlayar;
                                    perbaikan/edit     jika    terjadi      c)   Pelaporan log book;
                                    kesalahan penginputan data,             d)  Pengajuan Surat tanda Bukti Lapor
                                                                                Kedatangan Kapal;
                                d)  Belum  terdapat  helpdesk  yang         e)  Penghitungan PNBP PHP
                                    menangani     pengaduan      atas           Pascaproduksi;
                                    penggunaan e-PIT;                       f)   Pemantauan pemanfaatan kuota
                                                                                penangkapan ikan.
                             6)  Adanya perbedaan Surat Keputusan
                                Penempatan  Syahbandar  dengan
                                penempatan pegawai.



                         b.  Entitas tidak memiliki SOP yang formal untuk suatu prosedur
                             atau keseluruhan prosedur (2.03.01)
                             Dalam      menunjang       pelaksanaan
                             implementasi        kebijakan        PIT,

                             dibutuhkan  Petugas  Pendataan  yang             Detasering
                             melakukan perhitungan terhadap berat           Pada tahun 2023 telah ditetapkan kebijakan
                             ikan yang didaratkan. Perhitungan yang         detasering   sebagai  upaya  mengatasi
                             dihasilkan  oleh  Petugas  Pendataan           keterbatasan  SDM  di  Pelabuhan  Daerah,
                                                                            dengan mengacu pada Keputusan Menteri
                             nantinya     akan      menjadi      data       KP  nomor  141  Tahun  2023.  Kebijakan
                             pembanding  atas  berat  ikan  yang            tersebut   memungkinkan    dilakukannya
                                                                            pendampingan pelaksanaan kebijakan PIT
                             dilaporkan  oleh  pemilik  kapal  melalui      dan  penarikan  PNBP  Pascaproduksi  di
                             Laporan  Perhitungan  Mandiri  (LPM).          pelabuhan pangkalan oleh Pegawai DJPT.
                                                                            Namun,  kebijakan  detasering  dibatasi
                             Berdasarkan      hasil     pengawasan,         hanya  untuk  satu  tahun  anggaran  oleh
                             ditemukan bahwa:                               Direktorat Jenderal Anggaran Kementerian
                                                                            Keuangan,  sehingga  masih  dibutuhkan
                             1)  Belum adanya SOP terkait verifikasi        solusi  lebih  lanjut  untuk  mendukung
                                dan rekosiliasi data mengakibatkan          pelaksanaan  kebijakan  PIT  pada  Tahun
                                                                            2024.
                                a)  LPM  belum  dapat  diyakini
                                kewajarannya        karena      tidak

   22                           dilakukan  verifikasi  oleh  Tim  Verifikator,  atas  kapal  yang  melakukan
   29   30   31   32   33   34   35   36   37   38   39