Page 27 - E-MODUL Fungsi komposisi dan fungsi invers
P. 27
Tidak Berseragam
Mengambil Seragam Meletakkan Seragam
Memakai Baju Melepas Baju
Memakai Celana Melepas Celana
Memasang Ikat Pinggang Melepaskan Ikat Pinggang
Memasang Dasi Melepaskan Dasi
Berseragam
Gambar 5: Perumpamaan Invers
Setelah kalian memperhatikan alur kegiatan saat memakai
seragam dan mengganti seragam di atas, maka dapat dikatakan bahwa
kegiatan tersebut merupakan kegiatan yang berkebalikan, dan dalam
matematika proses seperti ini dinamakan invers. Untuk lebih
memahami fungsi invers, mulailah dengan memperhatikan
permasalahan kontekstual berikut.
Modul Elektronik Menggunakan Pendekatan Kontekstual | 19