Page 17 - Sistem Pencernaan Manusia SMA Kelas XI
P. 17
ORGAN PENCERNAAN
B I O L O G Y K E L A S X I
(USUS)
GETAH USUS
Getah usus (sukus enterikus)
dihasilkan oleh dua macam
kelenjar, yaitu kelenjar burner
dan kelenjar leiberkuhn.
Kelenjar Burner berada di
duodenum menghasilkan
USUS HALUS musin dan enzim proteolisis
(pemecah protein), sedangkan
Usus halus merupakan saluran kelenjar Leiberkuhn berada di
berkelok-kelok yang panjangnya sepanjang usus halus,
sekitar 6–8 meter, lebar 25 mm. Usus bermuara di celah-celah vili
terdiri dari tiga bagian, yaitu menghasilkan getah usus.
duodenum (usus 12 jari) yang
panjangnya ± 0,25 cm, Jejunum (usus
kosong) yang panjangnya ± 7 meter,
dan ileum (usus penyerapan) yang
panjangnya ± 1 meter. Pada lapisan
dalam atau tunica mukosa, jejunum
dan ileum terdapat tonjolan-tonjolan
halus yang disebut vilus (jamak = vili)
yang berfungsi untuk memperluas
permukaan dinding usus dalam
penyerapan sari makanan.
2 0 2 2 / 2 0 2 3 1 0