Page 63 - E-Modul Peralatan Dapur Fase E
P. 63

SOAL EVALUASI






          1. Soal Benar-Salah

            Petunjuk: sesuai pernyataan yang diberikan, tuliskan “B” jika

            pernyataan  kalian  anggap  benar  dan  “S”  jika  pernyataan

            kalian  anggap  salah.  Tuliskan  jawaban  kalian  pada  kolom

            yang  disediakan.  Berikan  alasan  mengapa  kalian  memilih

            Benar/Salah.





          No.                                 Pernyataan                                     Benar/Salah




                      Kitchen  equipment  merupakan  peralatan  dapur  kecil

            1.        yang  mudah  dipindahkan  dan  dioperasikan  dengan
                      tangan.




                      Spatula,  grater,  peeler  merupakan  contoh  kitchen
            2.
                      utensils.



                      Peralatan  yang  terbuat  dari  aluminium  tidak
                      diperbolehkan  dicuci  dengan  air  maupun  bahan  yang

            3.        mengandung asam atau soda hal ini dikarenakan soda
                      dapat merusak lapisan luar yang mengkilap dan asam

                      mampu mengkikis dinding peralatan.


                      Peralatan dari kayu tidak perlu dikeringkan sebelum

            4.        disimpan karena akan kering sendiri di rak
                      penyimpanan.


                      Sistem penyusunan  peralatan dapur yang digunakan

                      ialah peralatan-peralatan yang berukuran besar harus
                      disimpan dibagian paling bawah rak-rak, sedangkan
            5.
                      peralatan berukuran sedang disimpan dibagian tengah

                      rak-rak dan begitu juga peralatan berukuran kecil
                      disimpan di bagian paling atas.




     D  A S A R   -   D A S A R   K U L I N E R          53
     DASAR - DASAR KULINER
     F A S E   E
     FASE E
   58   59   60   61   62   63   64   65   66   67   68