Page 12 - Buku Pengayaan Kimia Berbasis Kearifan Lokal
P. 12

Mangga, Buah Bersifat Asam Alami




          Tahukah kamu mengapa mangga berasa asam?



                 Mangga adalah jenis buah yang banyak disukai oleh berbagai kalangan. Rasa

          asam dan manis mangga serta harumnya yang khas menjadi daya tarik utamanya.
          Mangga  (Mangifera  indica  L)  sebagai  buah  konsumsi  terdiri  dari  tiga  bagian,  yaitu
          daging buah, kulit serta biji.

                                                                                              Kulit



                               Daging














                                                                              Biji



                 Dalam  setiap  100  gram  mangga  ranum
           terdapat  84% air, 41  mg  vitamin C,  dan  73 kalori
          energi.     Jika     dibandingkan        dengan       jumlah

          kandungan vitamin C pada jeruk di mana setiap 100

          gram  bagian  jeruk  manis  yang  bias  dimakan,
            terkandung  49  mg  vitamin  C.  Maka  ternyata
          kandungan  vitamin  C  mangga  muda  masih  lebih

          tinggi.

                                                                            Buku Kimia SMA/MA Kelas 11

                                                                                   Materi Asam Basa
                                                                                          atau
                                                                                        Tonton:

                                                                           https://www.youtube.com/watch
                                                                                   ?v=vs69bzEqlPU





                                                            Kadar vitamin C mangga muda lebih tinggi
                                                            dibanding jeruk.



                                                                                                              5
   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17