Page 21 - e-modul.faizahalandita
P. 21
D. Skala Suhu
Secara umum skala thermometer terbagi empat, yaitu skala thermometer
0
0
Celcius ( C), skala thermometer Reamur ( R), skala thermometer Fahrenheit
0
( F) dan thermometer Kelvin (K). Untuk menentukan system skala pada suhu
digunakan titik acuan bawah yaitu titi lebur es pada tekanan 1 atm dan titik
acuan atas atau suhu titik didih pada air bertekanan 1 atm2. (Widodo et al.,
2017)
Perbandingan pada ke empat skala thermometer tersebut adalah seperti
gambar berikut.
Gambar 4. Perbandingan Skala Termometer
Skala C : skala R : skala F : Skala K = 100 : 80 : 180 : 100
Skala C : skala R : skala F : Skala K = 5 : 4 : 9 : 5
Dengan memperhatikan titik bawah (dibandingkan mulai dari 0 semua),
perbandingan angka suhunya, yaitu:
tC : tR : (tF – 32) : (tK – 273) = 5 : 4 : 9 : 5