Page 17 - MODUL AJAR AKUNTANSI KEUANGAN (KARTU UTANG) TRI WINASIH_Neat
P. 17
Gambar 1. Contoh format kartu utang
Pengelolaan kartu utang memerlukan pengidentifikasian, pengelompokkan dan
membukukan data mutasi utang ke kartu utang. Dalam aktivitas pencatatan
akuntansi, catatan akuntansi yang diperlukan untuk mengelola utang adalah kartu
utang, jurnal pembelian, dan jurnal pengeluaran kas.
Dokumen transaksi yang diperlukan dalam pengelolaan kartu utang adalah
sebagai berikut:
1) Faktur yang diterima dari kreditur, merupakan dokumen transaksi pembelian
barang dengan pembayaran kredit. Dokumen tersebut dicatat dalam kartu utang
sebagai mutasi kredit.
Gambar 2. Contoh faktur pembelian
16