Page 111 - E-Modul Kimia Koloid Kelas XI
P. 111
Tabel 5. Peran Koloid dalam Industri
Industri Peran Koloid
Pada industri susu, koloid (kasein)
Makanan digunakan untuk melindungi
partikel-partikel minyak atau lemak
dalam medium cair.
Pada industri cat, koloid digunakan
Bahan bangunan untuk menstabilkan zat warna dan
oksida logam.
Pada industri kosmetik, koloid
Farmasi digunakan untuk menghomogenkan
zat warna dan pewangi, serta zat-
zat yang tidak mudah larut dalam
pelarut. Pada industri obat, obat-
obatan dibuat dalam bentuk emulsi
agar muda diserap tubuh.
Sumber: Erfan Priyambodo dkk, 2016
Koloid memiliki peran di berbagai bidang. Jenis koloid
yang beragam memungkinkan manusia memanfaatkannya
sesuai kebutuhan. Selain tersedia secara alami, koloid juga
dapat dibuat secara sederhana maupun skala industri. Setelah
mempelajari materi koloid dengan beragamnya keadaan
koloid yang memudahkan manusia mencukupi kebutuhannya.
Rasa syukur kepada Tuhan yang Maha Esa diwujudkan dalam
E-MODUL KIMIA KOLOID KELAS XI Page 110