Page 328 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 22 OKTOBER 2020
P. 328
Judul Satu Tahun Jokowi-Ma'ruf: Kritik atas Munculnya Politik Dinasti
Nama Media kompas.com
Newstrend Pemerintahan Jokowi-Ma'ruf
Halaman/URL https://nasional.kompas.com/read/2020/10/21/08210891/satu-tahun-
jokowi-maruf-kritik-atas-munculnya-politik-dinasti
Jurnalis Haryanti Puspa Sari
Tanggal 2020-10-21 08:21:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 17.500.000
News Value Rp 52.500.000
Kategori Kementerian Ketenagakerjaan
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Narasumber
positive - Bobby Afif Nasution (None) Sarannya tetap jadi diri sendiri saja. Kalau masuk ke dunia
baru harus sabar harus belajar yang profesional di dunia barunya
neutral - Siti Nur Azizah (Putri Wakil Presiden Ma'ruf Amin) Saya sudah mengundurkan diri, dan
resmi surat dari Menteri Agama sudah keluar
neutral - Jokowi (Presiden) Dinasti politik itu kalau kita menunjuk anggota keluarga kita untuk
menjabat. Misalnya saya menunjuk anak saya jadi menteri
neutral - Jokowi (Presiden) Kalau berpartisipasi dalam pilkada, yang menentukan rakyat, bukan
Jokowi. Dia bisa menang, bisa tidak menang. Bisa dipilih, bisa tidak dipilih, apa yang salah?
Semua orang berhak untuk dipilih dan memilih di Indonesia
negative - Jokowi (Presiden) Jadi siapa pun mencalonkan menjadi gubernur, bupati, wali kota
silakan, tapi kalau tidak dipilih, jangan marah
Ringkasan
Pemerintahan Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden Ma'ruf Amin sudah genap satu tahun
sejak dilantik pada 20 Oktober 2019 lalu. Dalam periode kedua Jokowi menjabat, masyarakat
menyoroti gebrakan dan kebijakan-kebijakannya selama satu tahun terakhir ini. Namun,
menguatnya isu politik dinasti juga melekat pada pemerintahan Jokowi-Ma'ruf.
Presiden Jokowi membantah perihal isu politik dinasti yang dilakukannya dengan anggota
keluarga. Jokowi berpendapat, dinasti politik terjadi jika ia menunjuk anak atau anggota
keluarganya menduduki jabatan tertentu di pemerintahan.
Adik kandung dari Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziah yaitu Titik Masudah, juga maju sebagai
calon Wakil Bupati Mojokerto di Pilkada 2020. Titik berpasangan dengan calon petahana
Pungkasidi. Pasangan Pungkasidi-Titik didukung tiga partai besar yaitu PDI-Perjuangan, PKB,
dan PBB.
327