Page 87 - E-BPDG SPLDV
P. 87
a. Peserta didik menuliskan harga karcis lubang Jepang dengan (j ) dan puncak
Lawang dengan (l) menggunakan model dengan persamaan + = 500 dan
18000 + 24000 = 9.750.000 (Model of)
b. Peserta didik melanjutkan perhitungan dengan menggunakan eliminasi
persamaan + = 500 dan 18000 + 24000 = 9750000 yang masing –
masing variabel x dan y sehingga diperoleh = 34 dan = 56 (Model for)
c. Berdasarkan hasil perhitungan peserta didik memperoleh solusi berupa titik
perpotongan dua garis + = 500 dan 18000 + 24000 = 9750000 adalah
= 125 dan = 375 ( Bentuk Formal)
Setelah peserta didik dapat membuat model matematika dari permasalahan
kontekstual itu maka ditentukan penyelesaian sistem persamaan linear dua
variabel,. Hal ini dilakukan peserta didik pada kegiatan Ayo berkontribusi
Peserta didik akan dapat menjawab pertanyaan dengan benar jika peserta
didik telah melakukan kegiatan setelah peserta didik menjembatani dengan benar.
Jawaban dari peserta didik perlu dicatat oleh guru. Namun jawaban itu akan diperiksa
kebenarannya setelah peserta didik berkontribusi. Peserta didik memberikan
beberapa alternatif jawaban. Jika peserta didik salah dalam menjawab, guru
memberikan antisipasi. Dengan guru memberikan pertanyaan kepada peserta didik:
1. Apa alasan ananda menuliskan persamaan ini dengan menggunakan huruf?
2. Apakah boleh variabel lain digunakan untukk model matematika atau
persamaan lain dari masalah di atas?
3. Bagaimana sebaiknya? Bolehkah kita memisalkan mobil dengan m dan
banyak sepeda motor dengan s.
4. Apa yang dapat anda simpulkan dari pekerjaan yang telah anda kerjakan?
Jelaskan jawabannya!
5. Apa yang anda lakukan untuk menghilangkan salah satu variabelnya
77