Page 570 - Final Sejarah Islam Asia Tenggara Masa Klasik
P. 570

Mengetahui tradisi penyalinan ini sangat   Keadaan inilah tampaknya yang                            di wilayah di Nusantara. Berawal dari   digunakan untuk menulis teks-teks
            penting dalam konteks manuskrip.        turut mendorong lahirnya suatu cara                         dakwah sebuah agama, penerimaaan       berbahasa Jawa, baik Jawa kuno maupun
            Mengapa? Karena tidak seperti halnya    pendekatan yang merupakan bagian                            masyarakat Nusantara tidak terbatas    Jawa baru. Pengaruh aksara Arab sangat
            sekarang, pada masa lampau, upaya       penting dari studi sastra lama, yaitu                       pada ajaran agamanya, tetapi juga      dominan, meski mengalami penyesuaian
            untuk menggandakan atau memiliki        kritik teks/kritik naskah (Ikram and                        terhadap segi-segi unsur budaya        dengan penambahan konsonan tertentu
            sebuah naskah penting, baru dapat       Pudjiastuti 1997, 33).                                      bawaannya (Ikram and Pudjiastuti 1997,   yang tidak ada dalam bahasa Arab.
            dilakukan dengan jalan menyalin                                                                     137). Unsur budaya bawaaan agama       Modifikasi ini melahirkan aksara Jawi,
            ulang naskah dimaksud. Hal ini          Selain itu, tradisi penyalinan juga                         yang masuk seiring dengan dakwah       yang digunakan untuk menulis teks-
            diakibatkan oleh masih terbatasnya      sangat penting diketahui karena                             agama itu pada akhirnya mendapat       teks berbahasa Melayu, Aceh, Minang,
            sarana dan teknologi cetak saat itu.    terkait dengan pengetahuan tentang                          sambutan tersendiri dari penduduk      Wolio, dan lainnya; juga aksara Pegon
                                                    sejarah perkembangan agama-agama
            Tentu saja, transmisi naskah dengan     di Indonesia, khususnya dalam konteks                       Nusantara sehingga melahirkan          yang digunakan untuk menulis teks-teks
            jalan seperti itu memunculkan berbagai                                                              produk budaya yang menjadi milik       berbahasa Jawa dan Sunda, atau aksara
            resiko yang sifatnya sangat manusiawi,   ini agama Islam, yang sama sekali tidak                    masyarakat Nusantara. Aksara India     Serang untuk menulis teks berbahasa
                                                    dapat dipisahkan dari tradisi tulis teks.
            seperti timbulnya berbagai perbedaan,                                                               merupakan satu contoh unsur budaya     Bugis-Makassar. Kemunculan berbagai
            perubahan bahkan penyimpangan                                                                       yang mendapat sambutan secara kreatif   aksara turunan tersebut menunjukkan
            bacaan dari naskah aslinya, baik        Agama dan Tradisi Tulis                                     dari masyarakat Nusantara sehingga     adanya upaya adaptasi masyarakat
            perubahan tersebut disengaja atau tidak.                                                            melahirkan beberapa aksara turunan     Nusantara atas berbagai unsur budaya
            Biasanya, bentuk penyimpangan bacaan    Agama sangat erat kaitannya dengan                          India. Hal yang sama juga terjadi ketika   dari luar, tanpa tercerabut dari akar
                                                    tradisi tulis, karena dalam agama ada
            yang diakibatkan oleh faktor kesengajaan   ajaran-ajaran yang tertulis dalam kitab                  agama Islam masuk ke Nusantara.        kebudayaanya sendiri.
            dari penyalin itu berupa penambahan,                                                                Seiring luasnya penerimaan masyarakat   Munculnya berbagai aksara turunan
            pengurangan dan perubahan kata atau     suci. Itulah yang terjadi di Nusantara.                     Nusantara terhadap agama Islam, unsur   tersebut di atas sebagai dampak
                                                    Islamisasi yang terjadi sejak abad ke-
            kalimat, sedangkan yang diakibatkan     13 khususnya, sangat mempengaruhi                           budaya yang dibawa oleh agama Islam    budaya dari penetrasi sebuah agama
            oleh faktor ketidaksengajaan dari       lahirnya tradisi tulis baru di Nusantara.                   pun juga diterima; dalam hal ini adalah,   itu menunjukkan kontribusi penting
            penyalin berupa penyimpangan dalam      Jika sebelumnya ada tradisi tulis                           antara lain, aksara Arab.              yang diberikan oleh agama dalam
            bentuk ablebsi (kesalahan bacaan atas   Sanskerta atas pengaruh agama Hindu,                        Sebagai unsur budaya yang terbawa      perkembangan tradisi tulis di Nusantara.
            huruf atau kata yang hampir sama        tradisi tulis kali ini menggunakan aksara                   seiring dengan masuknya agama-         Bukti nyata dari kontribusi tersebut
            bentuknya), ditografi (pengulangan      Arab, atas pengaruh agama Islam.                            agama di Nusantara, aksara India       adalah banyaknya naskah yang ditulis
            penulisan beberapa kata atau kalimat),                                                              dan Arab telah memainkan peran         dengan aksara turunan India dan Arab
            haplografi (hilangnya satu kata atau lebih   Penetrasi agama ke berbagai kawasan                    penting dalam sejarah perkembangan     di berbagai daerah yang menjadi tempat
            karena ada kata atau rangkaian huruf    di Nusantara dalam rentang waktu                            tradisi tulis di Nusantara, seperti yang   penyebaran agama-agama. Selain itu,
            yang sama terulang dua kali berturut-   yang panjang tidak hanya menyebarkan                        terdokumentasikan dalam naskah-        penetrasi agama juga membawa dampak
            turut), dan lakuna (terlampauinya       segi-segi doktrinal agamanya, tetapi juga                   naskah kuno. Kemunculan aksara         pada kuatnya nafas keagamaan dari
            beberapa kata atau kalimat).            ikut mendorong munculnya tradisi tulis                      Jawa yang berakar pada aksara India    agama yang membawa unsur budaya



         558    Dinamika islam Di asia tenggara: masa klasik                                                                                           Dinamika islam Di asia tenggara: masa klasik   559
   565   566   567   568   569   570   571   572   573   574   575