Page 101 - Strategi Belajar Matematika
P. 101

8. Kombinasi kekuatan pengajaran

                       Alangkah lebih baiknya jika memungkinkan guru

                 berkolaborasi dengan mitra guru lainnya atau juga

                 narasumber ekspert di bidangnya. Pada satu kali
                 pembelajaran             melibatkan           dua       guru,       sehingga

                 mempunyai kekuatan lebih untuk menerapkan

                 pembelajaran               berdiferensiasi.              Atau         dengan

                 mendatangkan narasumber ekspert juga akan
                 membantu guru dalam menampilkan resource

                 pembelajaran             yang        beragam,          sehingga          siswa

                 mendapatkan input langsung dari narasumber
                 ekspert.

                 9. Latihan untuk menyempurnakan

                       Para       guru        dianjurkan            untuk         menguasai

                 keterampilan, pengetahuan yang menyeluruh terkait
                 materi,         manajemen              kelas        dan       kemampuan

                 mengendalikan pembelajaran dengan baik.

                10. Memulai dengan sesuatu hal

                       Untuk mencapai keberhasilan pembelajaran
                 diferensiasi tidaklah instan, tentu saja melalui

                 beberapa proses. Memulai dengan tahap belajar

                 tentu lebih baik daripada tidak menerapkannya
                 sama sekali. Misal tahap awal dengan membangun

                 materi dan menguasainya terlebih dahulu, dan

                 jangan lupa tujuannya untuk menentukan tujuan

                 pembelajaran.











                                                                                       ii
                                              Strategi Belajar Matematika            96
   96   97   98   99   100   101   102   103   104   105   106