Page 35 - PDF book Kue indonesia dari terigu
P. 35
3) Teknik Memanggang
Memanggang adalah memasak makanan dengan
menggunakan panas udara yang mengitarinya, teknik ini
biasanya dilakukan dengan oven. Pemanggangan
dalam pembuatan kue Indonesia adberbeda dengan
teknik memanggang yang menggunakan oven.
Olaha kue ya g dipa ggang :
Kue Carabikang Kue Rangi
Kue Bika Ambon Wingko babat
Kue Sarang Semut Pukis
Kue Lumpur Kue sagon
Kue Serabi Nastar
Berikut contoh cara pembuatan kue Pukis dari terigu
dengan teknik di panggang :
90 menit Hasil: 20 Buah
Tingkat kesulitan : sedang
Bahan-bahan:
Tepung terigu 250 gram
Santan sedang 350 ml
Gula pasir 180 gram
Margarin cair 1 sdt
Telur utuh 2 butir
Pasta Vanilla 1 sdt
Ragi instan, larutan dengan
2 sdm air hangat
30