Page 25 - E_Modul Termokimia pada Pengasapan Ikan di Bandarharjo
P. 25

Gambar 3 Proses Pembakaran Batok kelapa dan Penjemuran Ikan
         Sumber : google.com
                                     A                                            B

        Dari  gambar  di  atas dapatkah  kalian  menentukan  proses  mana
        yang melepaskan kalor dan proses mana yang menyerap kalor?

        Tuliskan jawabanmu pada kolom berikut!
           Proses pelepasan kalor terjadi pada gambar ___(1). Proses tersebut
          terjadi karena___(2), sedangkan proses penyerapan kalor terjadi
           pada gambar___(3). Proses ini melibatkan kalor untuk___(4). Contoh
           lain dari proses yang melepaskan kalor adalah___(5). Contoh lain
          dari proses yang menyerap kalor adalah___(6).

        Jumlah  kalor  yang  diserap  atau  dilepaskan  oleh  suatu  zat  atau
        sistem dapat ditentukan dengan mengukur perubahan suhu pada
        zat atau sistem tersebut. Apabila massa dan kalor jenis zat atau
        kapasitas  kalor  sistem  diketahui,  jumlah  kalor  dapat  dihitung
        dengan rumus berikut:

                                   q = m x c x ΔT

                                         atau
                                     q = C x ΔT


                                                                                 25
   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30