Page 28 - E_Modul Termokimia pada Pengasapan Ikan di Bandarharjo
P. 28

b.  Merencanakan penyelesaian

            Menentukan nilai q positif atau negatif
            Menentukan nilai w positif atau negatif

            Menggunakan rumus energi dalam
         c. Melakukan perhitungan
            ΔU = q + w

            ΔU= -250 kJ + (-55 kJ)
            ΔU= -305 kJ

         d. Memeriksa kembali hasil
     c.


        b.  Perubahan Entalpi
                   Kalian  sudah  mengetahui  bahwa  bentuk  kerja  yang
            paling  sering  menyertai  reaksi  kimia  adalah  tekanan  dan
            volume.  Dengan  kata  lain  adanya  perubahan  volume

            menandakan terjadinya suatu kerja yang dilakukan sistem.
            Bagaimana jika reaksi tidak melibatkan perubahan volume?
            Reaksi kimia yang tidak melibatkan perubahan volume maka
            tidak  melibatkan gas, sehingga  dapat  dikatakan  jumlah  mol
            gas tetap. Oleh karena itu dapat dituliskan rumusan berikut:
            ΔV = 0

            ΔU = q + w
            ΔU = q + (Px ΔV)
            ΔU = qv
            Subscript “v” menunjukkan reaksi terjadi pada volume tetap.
            Tapi tahukah kamu kalau reaksi kimia lebih sering dilakukan
            pada tekanan tetap bukan pada volume tetap. Jika volume bisa





                                                                                 28
   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33