Page 30 - E_Modul Termokimia pada Pengasapan Ikan di Bandarharjo
P. 30

Nilai  perubahan  entalpi  bergantung  pada  keadaan

            akhir  dan  awal  saja,  dan  tidak  bergantung  pada  bagaimana
            proses perubahan itu terjadi. Oleh karena itu nilai perubahan
            entalpi  suatu  sistem  dinyatakan  sebagai  selisih  besarnya
            entalpi sistem setelah mengalami perubahan dengan besarnya
            entalpi  sistem  sebelum  perubahan  dilakukan,  pada  tekanan
            tetap.


                                   ΔH = Hakhir – Hawal



                3. REAKSI ENDOTERM DAN REAKSI EKSOTERM


            INFO ETNOSAINS


            Mari lebih mengenal termokimia melalui video berikut!

























                                                                                 30
   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35