Page 168 - Kondisi dan Perubahan Agraria di Ngandagan
P. 168

Kondisi dan Perubahan Agraria Desa Ngandagan ...
                 ketika ia memanen sendiri dengan ketika ia menebas-
                 kan sawahnya. Untuk tanah sawah seluas 45 ubin,
                 apabila ia memanennya sendiri ia akan memperoleh
                 Rp.700.000, sedangkan bila ia menebaskan sawahnya
                 ia akan memperoleh Rp. 600.000. Dengan demikian
                 petani akan lebih untung bila ia memanen sendiri sa-
                 wahnya daripada menebaskannya.
                   Sementara itu, biaya produksi tanah sawah seluas
               45 ubin yang digarap oleh petani adalah, sebagai berikut:
                   Berdasarkan rincian biaya tersebut, maka petani yang

                 Tabel 16. Biaya produksi tanah sawah seluas 45 ubin

































                                                             147
   163   164   165   166   167   168   169   170   171   172   173