Page 48 - Memahami-Bidah-Secara-Komprehensif
P. 48
46 | Memahami Makna Bid‟ah
adakan Rahbaniyyah) karena untuk mencari keridhaan Allah” (QS. al-
Hadid: 27)
Ayat ini adalah bukti tentang adanya bid‟ah hasanah.
Dalam ayat ini Allah memuji ummat Nabi Isa terdahulu. Mereka
adalah orang-orang muslim mukmin, berkeyakinan bahwa tidak
ada tuhan yang berhak disembah kecuali Allah, dan berkeyakinan
bahwa Nabi Isa adalah Rasulullah. Dalam ayat di atas Allah
memuji mereka, karena mereka kaum yang santun dan penuh
kasih sayang, juga karena mereka merintis perbuatan Rahbaniyyah.
Dalam ayat di atas dinyatakan “Ibtada‟uha”; Artinya; mereka
membuat bid‟ah Rahbaniyyah. Praktek Rahbaniyyah adalah
perbuatan menjauhi syahwat duniawi, hingga mereka
meninggalkan nikah, karena ingin berkonsentrasi dalam beribadah
kepada Allah.
Al-Imam al-Hafizh „Abdullah al-Harari, dalam kitab Sharih
al-Bayan menuliskan sebagai berikut:
َمىَانمإَمهيلعَاىانضرفَامَنى٨َيأ ، َ اىانػبتكَام َ َ :لىاعتَولوقَحٌعمف
َ َََْ
َلَاه٦َاوعدتباَامَىلعَمهحدمَلىاعتَللافَ،للاَلىإَبرقتلاَاودارأ
ّ
ِ
َمىَانمإَ،ونمَصنبَحيسق١اَمك٢َؿاقَىاوَليو٧هإاَقيَويلعَمك٢َصنك
َجاوزلابَؿاغشنىااَؾجًبَدرجتلاوَلىاعتَللاَةعاط َ قيَةغلابق١اَ اودارأ
ّ
َنمَةفيفخَاتويبَيأَعماوصلاَفونبكَاوناكفَ،لىمأاوَةجوزلاَةقفنو
ً
َاودرجتيلَدلبلاَ نعَ ةلزعنق١اَ عضاوق١اَ ىلعَ كلذَ دَغَ نمَ وأَ ذُط
ّ
َ ػىا.ةدابعلل
“Makna firman Allah; “Ma Katabnaha „Alayhim”, artinya: “Kami
(Allah) tidak mewajibkan Rahbaniyyah tersebut atas mereka.
Sesungguhnya mereka bertujuan mendekatkan diri kepada Allah
[dengan Rahbaniyyah tersebut]”. Allah memuji mereka atas apa