Page 47 - BUKU ANTOLOGI CERPEN 18 CERITA MENGGUGAH HATI-ok
P. 47

37





               “Terus, rencana kita pergi bareng gimana, gak jadi minggu ini lah
               kalau  gitu?”  “Kayaknya  gak  bisa  Ra,  kalau  minggu  depan

               gimana?” sahut Syafira. Aku pun menjawab, “Ya udah kalau gitu,
               aman-aman aja, asal jelas,” sambil tertawa kecil di pipiku seraya

               memberi kode kepadanya. Akhirnya kami pulang ke tempat tujuan
               masing-masing.

                      Aku  dan  Syafira  sering  mengingat  awal  kali  pertemuan
               kami terjadi dan sering bercanda ketika dia marah denganku. Lucu
               kalau mengingat itu. Syafira si tomboi cantik yang baik hati, yang

               akan tetap menjadi sahabatku sampai kapan pun.




























               Antologi Cerpen Inspiratif “18 Cerita Menggugah”                                                37
   42   43   44   45   46   47   48   49   50   51   52