Page 55 - _Manusia_dan_Sastra_Fix-Antologi_Cerpen
        P. 55
     Namun beberapa menit kemudian, seluruh tubuhnya
           terasa gatal, timbul bintik-bintik merah kehitaman, semakin
           besar  dan  membesar,  kulitnya  seperti  terbakar,  melepuh,
           darah  mulai  mengucur  dari  benjolan-benjolan  di  seluruh
           tubuhnya, semakin deras dan memeras. Darahnya terkuras.
                  Pencerita bosan. Mematikan ceritanya.
                                           .
                                           .
                                           .
                 (Diselesaikan di Wonosobo, 8 September 2016)
           “Manusia dan Sastra” Antologi Cerpen Teater Getir UNSIQ
                                                                            55





