Page 18 - e-book
P. 18

11) Rebound.
                  Rebound adalah gerakan melompat untuk merajah/ menangkap bola yang terpantul dari
                  papan. Cara melakukan rebound:
                        •  Berdiri dengan kedua yang posisi kaki dibuka dalam sikap ingin meloncat.
                        •  Lakukan loncatan setinggi-tingginya dengan dibantu dengan gerakan tangan.
                        •  Posisi dari badan di udara lurus, begitu juga dengan posisi tangan lurus ke atas
                           siap untuk melakukan tangkapan terhadap bola.
                        •  Pandangan mata menuju ke arah bola dan kemudian tangkap bola pada waktu
                           telah mencapai loncatan paling tinggi.
                        •  Setelah  bola  ditangkap  dan  badan  dalam  posisi  sudah  turun,  maka  yang
                           dilakukan adalah secepatnya bola ditarik ke depan dada.
                        •  Pada  waktu  melakukan  pendaratan  harus  dengan  kedua  kaki  (kaki  harus
                           lentur/tidak kaku).

















                                                 Gambar 13.  Gerakan Rebound














                                                   Video 11. Gerakan Rebound











                                                       E-Book Bola Basket SMP kls VII                17
   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23