Page 19 - E-Modul Coklat Praline
P. 19

Gambar 10. Chocolate Couverture
                              Sumber : embassy chocolate

                           b.  Compound Chocolate
                           Compound  dibuat  dari  campuran  lemak  khusus
                           yang  stabil  dan  tidak  terbuat  dari  lemak  coklat
                           asli,  tetapi  hasil  sifat  dan  rasanya  mendekati
                           coklat  couverture.  Coklat  ini  dapat  digunakan
                           untuk  membuat  praline,  menutup  kembang
                           gula/permen dan menutup kue.













                            Gambar 11. Chocolate Compound
                                  Sumber : Kios coklat

                          c.  Cooking Chocolate
                           Cooking  chocolate  memiliki  kandungan  lemak
                           khusus  sehingga  titik  leleh  dan  titik  bekunya
                           hampir sama dengan coklat asli.




                                          8
   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24