Page 25 - PROFESI EDISI 1 TAHUN 2023
P. 25

didikan menyelenggarakan seminar, pelatihan dan    pembelajaran  yang berorientasi  pada  keterampi-
           berbagai macam kegiatan. Dengan harapan dapat      lan berpikir tingkat tinggi. Kualitas pembelajaran
           mengembangkan kemampuan berfikir peserta di-       juga perlu diukur dengan penilaian yang berori-
           dik serta meningkatkan capaian kualitas pendidi-   entasi pada Keterampilan Berpikir Tingkat Tinggi
           kan.                                               atau Higher Order Thinking Skill (HOTS). Sejalan
                Dengan segala bentuk rencana serta progres    dengan kebijakan  Kementerian  Pendidikan dan
           dari berbagai kegiatan yang diadakan, tentunya ti-  Kebudayaan yang pada tahun 2018, dimana Kuri-
           dak lepas dari kekurangan serta kendala di dalam-  kulum 2013 telah terintegrasi Penguatan Pendidi-
           nya.  Begitupun  dalam  pengimplementasian  pe-    kan Karakter dan pembelajaran berorientasi pada
           nilaian berbasis HOTS ini pasti memiliki kendala   Keterampilan Berpikir Tingkat Tinggi atau Higher
           atau masalah yang timbul pada pelaksanaannya.      Order Thinking Skills (HOTS).
           Beberapa  jurnal penelitian  membahas  mengenai         Berfikir merupakan aktivitas psikologi keti-
           kendala  serta permasalahan yang dihadapi  pen-    ka terjadi keraguan, menurut Dewey (1859-1952).
           didik dalam penerapan penilaian berasis HOTS.      Menurut Wowo Sunaryo K, (2011) berfikir artinya
           Salah satunya dari penelitian yang dilakukan oleh   menggunakan  akal  budi  untuk  mempertimbang-
           Berlian  & Fuaddillah  (2019) dalam  jurnal  hasil   kan dan memutuskan  sesuatu, menimbang-nim-
           penelitiannya  menyatakan  bahwa  kendala  pada    bang dalam ingatan. Berdasarkan kedua pendapat
           pembelajaran  berbasis HOTS di SDN 4 Muara         itu berfikir merupakan aktivitas yang menggunak-
           Padang adalah, waktu, siswa yang kurang mema-      an akal dalam mempertimbangkan  maupun  me-
           hami pembelajaran HOTS, media dan buku pela-       mutuskan suatu persoalan melaui gagasan untuk
           jaran. Untuk itu, tujuan dari penulisan artikel ini   menemukan solusi.
           adalah membahas mengenai apa saja kendala atau          Dalam Taksonomi Bloom yang telah direvisi
           permasalahan- permasalahan yang dihadapi oleh      oleh Anderson & Krathwohl (2001), dirumuskan
           guru  dan  peserta  didik  selaku  eksekutor  dalam   6 level berpikir yang tertuang dalam gambar beri-
           penerapan penilaian  berbasis HOTS  yang diter-    kut:
           apkan pada pembelajaran. Terutama pada satuan
           pendidikan dasar setingkat Madrasah Ibtida’iyah
           yang berada di lingkugan pedesaan.

           Pembahasan

                Kurikulum 2013 merupakan kurikulum ber-
           basis kompetensi. Dimana Penilaian hasil belajar
           peserta didik pada kurikulum 2013 meliputi aspek
           sikap, pengetahuan,  dan keterampilan.  sebelum
           penilaian dilakukan, hal yang perlu dipersiapkan      Gambar level proses berpikir Taksonomi
           oleh guru adalah menetapkan Kriteria Ketuntasan         Bloom Revisi (Wiwik  dkk , 2019:36)
           Minimal (KKM) dan menyiapkan instrumen pe-              Anderson dan Krathwohl mengategorikan
           nilaian.  Berdasarkan  Permendikbud  No. 23  Ta-   kemampuan proses  menganalisis  (analyzing),
           hun 2016 tentang Standar Penilaian Pendidikan,     mengevaluasi  (evaluating), dan mencipta  (crea-
           Lingkup  penilaian  pendidikan  pada  pendidikan   ting)  termasuk  berpikir  tingkat  tinggi  (HOTS).
           dasar dan pendidikan menengah  terdiri atas pe-    Untuk mengingat (remembering) menempati level
           nilaian hasil belajar oleh pendidik, penilaian hasil   paling rendah yaitu LOTS (Lower OrderThinking
           belajar oleh satuan pendidikan, dan penilaian ha-  Skill). Jadi dapat dismpulkan bahwa keterampilan
           sil belajar oleh Pemerintah. Penilaian dilakukan   berpikir  tingkat  tinggi  adalah keterampilan  ber-
           untuk mengetahui informasi capaian hasil belajar   pikir logis, kritis, kreatif, dan problem solving se-
           peserta didik. Disamping itu juga penilaian dapat   cara mandiri.
           meningkatkan  kemampuan  peserta  didik dalam
           proses pembelajaran.                                    Namun dalam penerapan pembelajaran dan

                Peningkatan kemampuan peserta didik salah     penilaian berbasis HOTS di Madrasah Ibtida’iyah
           satunya dilakukan  melalui  peningkatan  kualitas   yang ada di daerah pedesaan ditemukan bebera-


                                                          ISSN 2085-8639
                                                          ISSN 2085-8639
                Profesi-Edisi 1, Th.18 Juli 2023          ISSN 2085-8639                       25
   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30