Page 12 - Tabloid Sinar Tani Edisi 4024
P. 12

12                         Edisi 31 Januari  - 6 Februari 2024  |  No. 4024 Tahun LIV                                       Hor ti



          Menjaga Pasokan si Pedas



          Jelang Ramadhan






           Cabai menjadi salah satu komoditas yang mudah
           bergejolak,        sehingga         akan       mempengaruhi
           perkembangan inflasi. Karena itu menjelang Hari
           Besar Keagamaan, khususnya Ramadhan dan
           Idul Fitri, pemerintah berusaha menjaga pasokan
           komoditas si pedas tersebut.



                  ada musim tanam akhir       laporan dari tim Ditjen Hortikultura
                  tahun 2023, petani sempat   yang terjunkan langsung ke lokasi,
                  dilanda kekhwatiran akibat   produksi cabai  semakin  meningkat
          Pdampak           El  Nino   yang   hingga puncaknya saat Lebaran.
          menyebabkan hujan tidak stabil.        Luas tanam Cabai Rawit di Garut
          Banyak petani yang sudah terlanjur   dalam setahun mencapai 3.000
          menanam mengalami kekurangan        hektar lebih. Cabai besar lebih dari   dengan  tingkat  serangan   OPT    kering semakin menurun.
          air. Namun seiring dengan turunnya   6.000  hektar.  “Saat  ini rata-rata   rendah.                              Pada triwulan pertama terlihat
          kembali hujan, petani di beberapa   memasuki awal tanam dan persiapan       Hasil     pantauan     tersebut   ada potensi sebagian kecil wilayah
          sentar cabai mulai bisa bernafas lega.  berbuah untuk tanaman eksisting.   diperkuat data dari ewssipantara.  Jawa,  Kalimantan,  Sulawesi dan
            Misalnya,   petani   cabai   di   Pasokan  untuk  Puasa  dan  Lebaran   id, yakni aplikasi prediksi curah   Papua yang berpotensi banjir dengan
          Kabupaten   Garut   yang   selama   nanti Insya Allah aman,” tuturnya.   hujan,    kekeringan,   kebanjiran   range waspada. Namun, terpantau
          ini menjadi andalan menopang                                             dan potensi serangan hama dan        sebagian besar wilayah Indonesia
          pasokan cabai nasional terutama        Pengendalian OPT                  penyakit tanaman hortikultura, yang   aman dari potensi banjir.
          menghadapi Puasa  dan Lebaran          Upaya  lain menjaga  pasokan      menunjukkan potensi serangan OPT        Prihasto menjelaskan, pihaknya
          yang akan jatuh pada Maret/April    cabai adalah Gerakan Pengendalian    tergolong rendah.                    melakukan      langkah    preventif
          2024. Sentra cabai hampir tersebar   (Gerdal)  Pemberian Agen Pengendali    Berdasarkan    pantauan   pada    dan    kuratif.  Misalnya,  gerakan
          di seluruh kecamatan, utamanya di   Hayati  (APH).  Seperti  di  sentra   aplikasi EWS Sipantara, terdapat    pengendalian   sekitar  6.800  ha,
          Bungbulang, Caringin, Banyuresmi,   budidaya cabai Kabupaten Maros.      potensi kekeringan di sebagian       penerapan PHT di 145 kelompok,
          Cisurupan.                          Berdasarkan    hasil  pemantauan     kecil Sumatera, Kalimantan, Jawa,    dan penanganan fasilitasi dampak
            Direktur Jenderal Hortikultura    Tim Upsus dari Direktorat Jenderal   Sulawesi, Nusa Bali, dan Papua.      perubahan iklim berupa sumur
          Kementerian   Pertanian,  Prihasto  Hortikultura yang berada di Sulawesi   Potensi kering terlihat di sepanjang   dalam, sumur dangkal, pompa air,
          Setyanto  optimis  pasokan  cabai   Selatan pertanaman cabai khusus      triwulan pertama (Januari-Maret)     irigasi sederhana dan pipanisasi.
          menjelang Puasa dan Lebaran 2024    di Desa Cenrana Baru, Baji Pa’mai,   di Provinsi Sulawesi Utara, Aceh,    ”Alhamdulillah    masih      dapat
          akan aman terkendali, salah satunya   Kec. Cenrana, Kab. Maros, Sulawesi   Gorontalo, Kalimantan Utara, dan   tertangani  dengan baik di lapangan,”
          dari Garut Jawa Barat. Berdasarkan   Selatan mencapai sekitar 110 hektar   Papua Barat menunjukkan potensi    katanya. Yul

          Tanam Cabai Serentak di Ibukota Negara




                     erkembangan      harga   PT East West Seed Indonesia, Faisal
                     cabai Ibukota Negara     Reza.
                     DKI Jakarta menjadi         “Sesuai arahan Menteri Dalam
                     kunci untuk menahan      Negeri dan Ketua TP PKK Pusat, pada
                     laju inflasi. Untuk itulah,   tahun 2023 dan 2024 ini kita memang
        PPemerintah                 Daerah    dihimbau untuk menanam cabai,
          berupaya    memenuhi     pasokan    sebagai upaya menekan inflasi. Kami
          sendiri.  Salah  satunya  dengan    berharap tanaman cabai ini dijaga
          Gerakan Tanam Cabai Serentak yang   sebaik-baiknya hingga masa panen,”
          dilakukan Tim Penggerak PKK dan     kata Pj. Ketua TP PKK Provinsi
          Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan,   DKI Jakarta, Mirdiyanti Heru Budi
          dan Pertanian (DKPKP) Provinsi      Hartono saat dialog virtual dengan
          DKI Jakarta di Agro Edukasi Wisata   Kelompok-kelompok     tani   yang
          (AEW) Ragunan, Jakarta Selatan      mewakili masing-masing wilayah di
          pada Jumat (19/1).                  DKI Jakarta.
             Kegiatan tersebut juga sebagai      Budidaya cabai dapat dilakukan
          antisipasi kenaikan harga cabai pada   di lahan terbatas oleh ibu-ibu rumah
          Ramadhan dan Hari Raya Idul Fitri   tangga    dengan    memanfaatkan
          1445 H. Diikuti 2.500 orang di seluruh   pekarangan.  Hasil  produksinya
          wilayah DKI Jakarta dengan total    untuk memenuhi kebutuhan sehari-
          50.000 bibit cabai yang ditanam di   hari, bahkan bisa dijual bila hasilnya   mengurangi pengeluaran mereka.   terjaga, dan membantu peningkatan
          400  lokasi.    Gerakan  Tanam  Cabai   berlebih. TP PKK dan DKPKP Provinsi   “Ini sesungguhnya yang kita cita-  produksi.  Karena itu, pihaknya
          Serentak dihadiri Pj. Ketua TP PKK   DKI Jakarta bersinergi mendorong    citakan. Karena itu, ada sebut       bersinergi dengan Pemprov DKI
          Provinsi DKI Jakarta, Mirdiyanti    kader    dan   masyarakat    untuk   Pulau Mandiri Pangan, Pekarangan     Jakarta untuk penanaman cabai
          Heru Budi Hartono, Kepala DKPKP     berbudidaya cabai di lingkungan.     Pangan Lestari, agar masyarakat bisa   melalui bantuan pembibitan dan
          DKI Jakarta Suharini Eliawati, Ketua   Kepala   DKPKP    DKI   Jakarta,  menyiapkan    pangannya    sendiri,”  pelatihan. “Dengan ketersediaan
          Pokja 3 TP PKK Provinsi DKI Jakarta   Suharini  Eliawati  mengatakan,    katanya.                             cabai akan dapat menstabilkan
          Komariah Marullah, Deputi Kepala    Pemprov DKI Jakarta berupaya            Deputi Kepala Perwakilan Bank     harga. Hal ini telah menjadi program
          Perwakilan Bank Indonesia (BI)      memperdekat jangkauan pangan         Indonesia (BI) Provinsi DKI Jakarta,   kebijakan BI dalam pengendalian
          Provinsi DKI Jakarta, Sahminan, Wali   kepada masyarakat dan distribusi   Sahminan mengatakan, berharap       inflasi karena salah satu sumber
          Kota Administrasi Jakarta Selatan,   cabai. Jika masyarakat menyiapkan   harga  cabai tidak melonjak naik,    inflasi di Jakarta adalah cabai,”
          Munjirin, dan Corporate Secretary   pangannya    sendiri,  maka   akan   sehingga inflasi di Jakarta dapat    katanya. Indri/Yul
   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17