Page 22 - MODUL KIMIA
P. 22

Cara membacanya: unsur magnesium diberi lambang Mg dengan nomor atom 12 dan nomor
                 massa 24 atau memiliki massa atom relatif 24. Nomor atom menunjukkan jumlah proton dalam inti

                 atom  dan  juga  menunjukkan  jumlah  elektron  yang  dimiliki  atom  netral.  Jadi,  atom  Mg  memiliki  12
                 proton dan 12 elektron.


                 2.4 ISOTOP, ISOTON, DAN ISOBAR

                        Setelah  penulisan  lambang  atom  unsur  dan  penemuan  partikel  penyusun  atom,  ternyata

                 ditemukan adanya unsur-unsur yang memiliki jumlah proton yang sama tetapi memiliki massa atom
                 yang sama dan ada pula unsur-unsur yang  memiliki jumlah neutron sama atau massa atom yang

                 sama tetapi nomor atom berbeda. Untuk itu dikenalkanlah istilah isotop, isobar dan isoton.


                 1.  Isotop

                        Isotop  adalah  atom-atom  yang  mempunyai  nomor  atom  yang  sama  tetapi  memiliki  nomor
                 massa  yang  berbeda.  Banyak  unsur  di  alam  ditemukan  dalam  bentuk  campuran  isotop.  Misalnya,

                 tembaga  di  alam  ditemukan  dalam  bentuk  dua  isotop,  yaitu          dan        .  Isotop  suatu  unsur


                 memiliki nomor atom sama tetapi nomor massa berbeda, berarti unsur yang berisotop memiliki jumlah
                 elektron  sama.  Isotop  berguna  dalam  kehidupan,  misalnya  isotope  natrium  (Na-24)  berguna  untuk
                 mempelajari peredaran darah manusia dan untuk mendeteksi kebocoran pipa dalam tanah, isotop besi

                 (Fe-59) berguna untuk mengukur laju pembentukan sel darah merah dalam tubuh, dan isotop kobal

                 (Co-60) untuk pengobatan kanker.
                        Perbedaan massa pada isotop disebabkan perbedaan jumlah neutron.Setiap isotop satu unsur

                 memiliki  sifat  kimia  yang  sama  karena  jumlah  elektronnya  sama.  Isotop-isotop  unsur  ini  dapat

                 digunakan  untuk menentukan massa atom relatif (Ar), atom tersebut berdasarkan kelimpahan istop



                 dan  massa  atom  semua  isotop.  Contoh  lain  dari  isotop  adalah  isotop  hidrogen  yaitu             ,



                 isotop karbon yaitu  6C,  6C, 6C dan isotop oksigen yaitu  8O,  8O,  8O.
                                                                          17
                                                                              18
                                       13
                                  12
                                                                     16
                                           14
                 2.  Isobar
                        Isobar  adalah  unsur-unsur  yang  memiliki  nomor  massa  yang  sama  tetapi  memiliki  nomor
                 atom yang berbeda. Adanya isotop yang membuat adanya isobar. Contoh Isobar   14 6C dengan  14 7N
                 dan  11Na dengan  12Mg
                     24
                                  24
                                                                                                         17
   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27