Page 72 - Tesis S2 Unpad
P. 72

56




                        setelah dikoding dan grouping bisa langsung masuk ke bagian administrasi klaim


                        untuk dibuatkan pengajuan klaim ke BPJS.

                            Pelaksanaan  alur  yang  ada  pada  saat  penelitian  dilakukan  masih  mengikuti

                        alur  terdahulu  pada  saat  penerapan  Jamkesmas,  kemudian  bagian  satu  dengan


                        dengan bagian yang lain yang terlibat dalam pelaksanaan klaim sangat bergantung


                        pada  tahapan  sebelumnya,  kalau  terjadi  kesalahan  dan  keterlambatan  pada  satu

                        bagian  yang  terlibat  dalam  pelaksanaan  klaim  maka  akan  memengaruhi  kepada

                        tahapan  berikutnya.  Tatakelola  bagian  yang  terlibat  dalam  pelaksanaan  klaim


                        perlu  ditinjau  kembali  agar  pelaksanaan  klaim  pelayanan  pasien  era  JKN  bisa

                        lebih singkat sehingga tepat waktu dalam penyerahan berkas klaim ke BPJS.


                            Hasil  penelitian  pada  komponen  input  menujukan  terdapat  kelebihan  dan

                        kekurangan dalam pelaksanaan klaim pelayanan pasien era JKN di RSUP Dr M


                        Djamil Padang yang tampak pada Tabel 4.3 berikut:

                        Tabel 4.3 Rangkuman Komponen Input Pelaksanaan Klaim Pelayanan Pasien era
                                  JKN di RSUP Dr M Djamil Padang

                        No          Komponen              Variabel        Kelebihan       Kekurangan



                        1     Input                    SDM              SDM pada
                                                                        masing-masing    beban kerja yang
                                                                        bagian           berlebih.
                                                                        menjalankan      Kurangnya
                                                                        tugas sesuai     kepatuhan dalam
                                                                        dengan tugas dan   pengisian rekam
                                                                        fungsi masing-   medis.
                                                                        masing           kurang
                                                                                         keterampilan
                                                                                         karena kurang
                                                                                         mengikuti
                                                                                         pelatihan .
                                                                                                                               dilanjutkan








                                                              56
   67   68   69   70   71   72   73   74   75   76   77